TEKS Khutbah Jumat NU Edisi 29 Desember 2023 Terbaru Menyentuh Hati Tentang Jauhi Maksiat Saat Tahun Baru PDF

- 28 Desember 2023, 18:10 WIB
Ilustrasi. Teks khutbah Jumat NU edisi 29 Desember 2023 singkat terbaru menyentuh hati tentang jauhi maksiat saat tahun baru, link download PDF.
Ilustrasi. Teks khutbah Jumat NU edisi 29 Desember 2023 singkat terbaru menyentuh hati tentang jauhi maksiat saat tahun baru, link download PDF. /(foto ilustrasi) Freepik/desEYEns

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Singkat Akhir Tahun 2023: Pergantian Tahun, Mengingat Umur dan Waktu

Khutbah I

اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي اَرْسَلَ رَسُوْلَهُ بِالْهُدَى وَدِيْنِ الْحَقِّ لِيُظْهِرَهُ عَلَى الدِّيْنِ كُلِّهِ وَكَفَى بِاللَّهِ شَهِيْدً .اَشْهَدُ اَنْ لاَ اِلَهَ اِلاَّ اللَّهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ وَاَشْهَدُ اَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ لاَرَسُوْلَ ولاَنَبِيَ بَعْدَهُ َاللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلَّمْ عَلَى سَيِّدِنَا وَمَوْلَنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَلِهِ وَاَصْحَابِهِ وَالتَّابِعِينَ وَتَابِعِ التَّابِعِينَ وَمَنْ تَبِعَ سُنَّتَهُ وَجَمَاعَتَهُ مِنْ يَوْمِ السَّبِيْقِيْنَ الْاَوَّلِيْنَ اِلَى يَوْمِ النَّهْضَةِ وَالدَّيْنِ اَمَّابَعْدَهُ
فَيَا عِبَادَ اللَّهِ، أُوْصِيْكُمْ وَنَفْسِيْ بِتَقْوَى اللهِ فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ وَأَحَثُّكُمْ عَلَى طَاعَتِهِ لَعَلَّكُمْ تُرْحَمُوْنَ فَقَالَ اللهُ تَعَالَى. قُلْ يٰعِبَادِيَ الَّذِيْنَ اَسْرَفُوْا عَلٰٓى اَنْفُسِهِمْ ۞ لَا تَقْنَطُوْا مِنْ رَّحْمَةِ اللّٰهِ ۗاِنَّ اللّٰهَ يَغْفِرُ الذُّنُوْبَ جَمِيْعًا ۗاِنَّهٗ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ

Jamaah Jumat Rahimakumullah
Marilah kita selalu meningkatkan takwa kita kepada Allah swt, yakni dengan menjalankan segala perintah-Nya dan menjauhi segala larangan-Nya. Sebaik-baik hamba di sisi Tuhannya adalah karena takwanya.

Bertakwa juga harus dilakukan setiap saat, baik dalam keadaan sepi maupun ramai. Karena sesungguhnya bertakwa kepada Allah merupakan benteng yang kokoh dari segala kemaksiatan.

Hadirin Rahimakumullah
Tidak terasa kita sekarang berada di penghujung tahun 2023 dan sebentar lagi akan memasuki tahun baru 2024. Detik demi detik, menit, jam, hari, dan bulan demi bulan telah kita lewati bersama. Semua telah kita lewati dengan segala cerita yang tidak akan bisa diubah kembali, apalagi kita ingin kembali ke masa lampau.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat NU Singkat Lengkap dengan Doanya: Pemimpin di Era Politik Sesuai Ajaran Nabi Muhammad SAW

Apakah itu perbuatan baik maupun buruk semua telah terlewat. Lalu apa yang harus kita perbuat ke depan? Jika amal kita di masa lalu merupakan amal yang baik, maka pertahankan dan lestarikan di hari-hari ke depan, tahun yang baru. Jangan sampai kebaikan yang telah kita lakukan justru hilang dan diganti dengan keburukan. Karena ini merupakan sejelek-jeleknya perkara. Nauzubillah.

Lebih baik lagi, jika kebaikan yang kita lakukan bisa kita ajarkan, kita tularkan kepada orang lain, baik keluarga, tetangga, dan masyarakat luas, sehingga apa yang telah kita nikmati buah dari kebaikan bisa juga dirasakan dan dinikmati oleh orang lain.

Sebagaimana disabdakan oleh Rasulullah saw

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah