Kata-kata Menyentuh Hati yang Bisa Diucapkan Saat Hari Ibu 2023 Singkat dalam Bahasa Indonesia dan Inggris

- 18 Desember 2023, 16:14 WIB
Ilustrasi . Kata-kata menyentuh hati yang bisa diucapkan saat Hari Ibu 22 Desember 2023, kalimat ucapan singkat dalam Bahasa Indonesia dan Inggris.
Ilustrasi . Kata-kata menyentuh hati yang bisa diucapkan saat Hari Ibu 22 Desember 2023, kalimat ucapan singkat dalam Bahasa Indonesia dan Inggris. /PEXELS/George Dolgikh

BERITA DIY - Simak kumpulan kata-kata menyentuh hati yang bisa diucapkan saat Hari Ibu 22 Desember 2023, kalimat ucapan singkat dalam Bahasa Indonesia dan Inggris.

Anda bisa menemukan referensi kalimat ucapan Selamat Hari Ibu yang cocok diucapkan ketika tanggal 22 Desember 2023 nanti. Akan tersaji kata-kata yang menyentuh hati.

Ada kumpulan kata-kata dalam Bahasa Indonesia maupun Inggris yang bisa Anda sampaikan kepada Ibu tercinta di momen spesial tersebut. Anda juga boleh menambahkan hadiah.

Sebentar lagi masyarakat Indonesi akan merayakan Peringatan Hari Ibu 2023 yang jatuh pada Jumat pekan ini. Salah satu hal simpel yang dilakukan yakni memberikan ucapan selamat.

Baca Juga: Peringatan Hari Ibu 10 Mei atau 22 Desember? Ini Sejarah serta Beda Hari Ibu dan Mother Day

Ibu adalah sosok penting bagi anak, suami dan salah satu orang yang memiliki peranan penting dalam rumah tangga. Jasa Ibu sangatlah besar dan tidak bisa diganti dengan uang.

Kasih sayang Ibu terhadap anaknya sudah tidak diragukan lagi. Demi sang anak Ibu rela melakukan apapun, Ibu akan merelakan dirinya sakit dan lelah asalkan anaknya sehat dan dapat tumbuh menjadi pribadi yang baik.

Sebagai seorang anak, alangkah lebih baiknya jika Anda bisa melakukan hal-hal baik yang dapat membahagiakan ibu Anda. Jika belum bisa memberikan materi atau barang-barang, Anda bisa memberikan tindakan kecil yang menunjukkan rasa sayang dan peduli kepada Ibu.

Momen peringatan Hari Ibu 2023 kali ini adalah momen yang tepat untuk menunjukkan dan menyampaikan rasa terimakasih dan rasa sayang kepada ibunda tercinta.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x