Soal Tes Kompetensi Mitra Statistik BPS 2024, Contoh Soal dan Jawaban Persiapan Seleksi

- 11 November 2023, 11:15 WIB
Ilustrasi - Soal tes kompetensi Mitra Statistik BPS 2023 contoh soal dan jawaban persiapan seleksi rekrutmen Mitra Statistik 2024.
Ilustrasi - Soal tes kompetensi Mitra Statistik BPS 2023 contoh soal dan jawaban persiapan seleksi rekrutmen Mitra Statistik 2024. /Tangkap layar Instagram.com/@bps_statistics

a. Data Tidak Memiliki Modus
b. Modus Sama Dengan Median
c. Modus Lebih Besar daripada Median
d. Modus Lebih Kecil daripada Median

Jawaban: a.

8. Metode sampling yang menggunakan probabilitas yang sama untuk semua elemen dalam populasi disebut...

a. Stratified sampling
b. Cluster sampling
c. Simple random sampling
d. Systematic sampling

Jawaban: c

9. Jika Anda ingin menguji apakah dua kelompok memiliki perbedaan signifikan, metode statistik yang tepat adalah...

a. Regresi linear
b. Uji t independen
c. Anova
d. Uji chi-kuadrat

Jawaban: b

10. Nilai yang paling sering muncul dalam suatu kumpulan data disebut...

a. Rata-rata
b. Median
c. Modus
d. Variansi

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x