Contoh Soal Tes Intelegensi Umum CPNS 2023 dan Pembahasannya, Link Download PDF

- 25 Oktober 2023, 19:00 WIB
Ilustrasi. Contoh Soal Tes Intelegensi Umum (TIU) SKD CPNS 2023 lengkap dengan pembahasan, kunci jawaban dan link download PDF.
Ilustrasi. Contoh Soal Tes Intelegensi Umum (TIU) SKD CPNS 2023 lengkap dengan pembahasan, kunci jawaban dan link download PDF. /Freepik/ freepik

BERITA DIY - Simak contoh soal tes intelegensi umum atau TIU, SKD CPNS 2023 dan pembahasannya, selengkapnya.

Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023 akan digelar mulai tanggal 9-18 November 2023 mendatang.

Untuk mempersiapkan pelaksanaan SKD CPNS 2023 tersebut saat ini banyak masyarakat khususnya pada pendaftar yang mencari soal untuk latihan.

Salah satu jenis soal yang banyak dicari adalah Tes Intelegensi Umum (TIU) yang merupakan salah satu materi yang akan muncul dalam SKD CPNS 2023.

Baca Juga: Download PDF Latihan Soal SKD CPNS 2023 Kemenkumham dan Jadwal Pelaksanaan SKD Kemenkumham Terbaru

Adapun kisi-kisi SKD TIU CPNS 2023 berdasarkan Keputusan MenPAN-RB Nomor 651 Tahun 2023 adalah sebagai berikut.

Kemampuan verbal

  • Analogi (perbandingan 2 konsep)
  • Silogisme (menarik kesimpulan dari 2 pernyataan)
  • Analitis (menganalisis informasi dan menarik kesimpulan).

Kemampuan numerik

  • Soal berhitung
  • Deret angka
  • Perbandingan kuantitatif
  • Soal berupa cerita

Kemampuan figural

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah