Contoh Teks Pidato Maulid Nabi SAW 2023 Singkat Bisa untuk Referensi Lomba atau Acara 12 Rabiul Awal

- 14 September 2023, 12:52 WIB
Ilustrasi - Contoh teks pidato Maulid Nabi SAW 2023 singkat bisa untuk referensi lomba atau acara anak-anak memaknai hari lahir Nabi Muhammad SAW.
Ilustrasi - Contoh teks pidato Maulid Nabi SAW 2023 singkat bisa untuk referensi lomba atau acara anak-anak memaknai hari lahir Nabi Muhammad SAW. /Unsplash/Ahmet Kurem

BERITA DIY - Berikut informasi contoh teks pidato Maulid Nabi SAW 2023 singkat bisa untuk referensi lomba atau acara anak-anak memaknai hari lahir Nabi Muhammad SAW.

Mendekati maulid Nabi Muhammad SAW, beberapa acara mulai disiapkan termasuk lomba-lomba atau sekadar pengajian.

Anda bisa melihat contoh teks pidato Maulid Nabi Muhammad SAW singkat pendek dan bisa untuk referensi Anda.

Pidato Maulid Nabi 2023 biasanya akan digunakan untuk acara-acara tertentu saat peringatan Hari Lahir Nabi Muhammad SAW pada 12 Rabiul Awal.

Baca Juga: Link Download Teks Pidato Maulid Nabi Muhammad SAW, dengan Format PDF Dilengkapi Mukadimah

Baik di sekolah, untuk anak-anak SD hingga SMA diketahui banyak yang merayakan dengan lomba pidato Maulid Nabi SAW 2023.

Berikut beberapa contoh teks pidato Maulid Nabi SAW 2023 dengan beberapa tema pilihan bisa untuk referensi:

Contoh 1

Assalamualaikum Wr. Wb.

الـحَمْدُ للهِ رَبِّ العَالَـمِيْنَ ، وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى أَشْرَفِ الأَنْبِيَاءِ وَالـمُرْسَلِيْنَ ، نَبِيِّنَا مُـحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْـمَعِيْنَ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدِّيْنِ ، أَمَّا بَعْدُ

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x