Gunung Kerinci di Mana, Kota Apa dan Apakah Masih Aktif? Ini Lokasi Pendaki Jakarta yang Alami Cedera Kaki

- 20 Agustus 2023, 12:13 WIB
Penjelasan Gunung Kerinci di mana, kota apa dan apakah masih aktif lengkap dengan info lokasi pendaki Jakarta yang alami cedera kaki.
Penjelasan Gunung Kerinci di mana, kota apa dan apakah masih aktif lengkap dengan info lokasi pendaki Jakarta yang alami cedera kaki. /ANTARA/HO/Basarnas Jambi

BERITA DIY - Saat ini banyak yang sedang cari Gunung Kerinci di mana, kota apa dan apakah masih aktif. Simak penjelasannya dan info lokasi pendaki Jakarta yang alami cedera kaki.

Kabar Tim SAR Gabungan berhasil mengevakuasi pendaki asal Jakarta yang terjebak di Gunung Kerinci menjadi trending di Google.

Pendaki tersebut bernama Martinus, 31 tahun. Mengutip Antara, Martinus yang mendaki bersama temannya mengalami cedera kaki.

Kondisi tersebut dilaporkan kepada Basarnas Jambi pada Jumat, 18 Agustus 2023, oleh Dudung petugas TNKS Gunung Kerinci.

Baca Juga: Hipotermia Itu Apa? Cara Mengatasi, Gejala, dan Alasan Kenapa Para Pendaki Gunung Kerap Terjangkit

Dalam laporan disebutkan terjadi kondisi membahayakan manusia satu orang yang mengalami cedera alat gerak bawah (kaki) saat mendaki Gunung Kerinci.

Tim SAR Gabungan yang terdiri dari Basarnas Pos SAR Kerinci, Balai TNKS, Organisasi Mapala dan warga pun langsung menuju lokasi.

Lokasi pendaki asal Jakarta mengalami cedera kaki saat pendakian yakni di Shelter 3 kaki Gunung Kerinci. 

"Setelah mendapatkan informasi pada Jumat, Tim SAR Gabungan langsung berangkat menuju lokasi kejadian yang berada di Shelter 3 kaki Gunung Kerinci pada siang hari dengan cuaca hujan ringan," kata Komandan Pos SAR Kerinci Bambang Hermawan.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x