Contoh Teks Ceramah Tausiyah Singkat dan Mudah Dihafal Mengenai Pentingnya Sabar dalam Menghadapi Musibah

- 12 Mei 2023, 17:42 WIB
Ilustrasi. Contoh teks ceramah tausiyah singkat dan menyentuh hati mengenai pentingnya sabar dalam menghadapi musibah.
Ilustrasi. Contoh teks ceramah tausiyah singkat dan menyentuh hati mengenai pentingnya sabar dalam menghadapi musibah. /PEXELS/Alena Darmel

 Baca Juga: Contoh Materi Khutbah Jumat di Bulan Syawal Singkat Terbaru Lengkap dengan Doa Menyentuh Hati

Allah SWT tentunya akan memberikan ganjaran yang setimpal untuk para hamba yang kuat menjalani musibah dan sabar dalam iman dan takwanya.

 

Dalam hadis yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah, Rasulullah SAW bersabda:

   عِظَمُ الْجَزَاءِ مَعَ عِظَمِ الْبَلَاءِ وَإِنَّ اللَّهَ إِذَا أَحَبَّ قَوْمًا ابْتَلَاهُمْ فَمَنْ رَضِيَ فَلَهُ الرِّضَا وَمَنْ سَخِطَ فَلَهُ السُّخْطُ

Artinya: Besarnya pahala sesuai dengan besarnya cobaan, dan sesungguhnya apabila Allah mencintai suatu kaum maka Dia akan menguji mereka. Oleh karena itu, barangsiapa ridha (menerima cobaan tersebut) maka baginya keridhaan, dan barangsiapa murka maka baginya kemurkaan.  

Sebagai informasi, sikap sabar dalam menjalani musibah bukan berarti kita pasrah dan menyerah pada ujian dan kondisi yang ada di depan kita.

 Baca Juga: Teks Khutbah Jumat PDF NU Singkat dan Menyentuh Hati Mengenai Mempertahankan Ibadah di Bulan Syawal 1444 H

Selain tetap bersikap sabar, kita sebagai umat Islam harus tetap mengedepankan ikhtiar untuk melalui semua ujian yang ada.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x