Kapan Malam Nisfu Syaban 2023? Ini Penjelasan Jatuh pada Tanggal Berapa Menurut NU

- 4 Maret 2023, 17:20 WIB
Ilustrasi - Kapan malam Nisfu Syaban 2023, penjelasan jatuh pada tanggal berapa menurut NU.
Ilustrasi - Kapan malam Nisfu Syaban 2023, penjelasan jatuh pada tanggal berapa menurut NU. /Pixabay.com/@mohamed_hassan

 

Umat muslim dapat menjalankan ibadah pada malam Nisfu Syaban 2023 ini diantaranya dengan membaca Surat Yasin sebanyak tiga kali.

Baca Juga: Doa agar Hujan Berhenti Sesuai Sunah dan Langit Kembali Cerah Teks Arab, Latin, dan Artinya Indonesia

Amalan Malam Nifsu Syaban

Dilansir dari jatim.nu.or.id, terdapat setidaknya 3 amalan sunnah yang dianjurkan pada malam Nisfu Syaban, yaitu memperbanyak doa, membaca dua kalimat syahadat, dan melazimkan istighfar.

Itulah tiga amalan yang dapat dilakukan umat islam pada malam Nisfu Syaban untuk mengisi waktu dan mendapatkan kebaikan.

Demikian informasi kapan malam Nisfu Syaban 2023 lengkap dengan jadwal dan penjelasan NU Nisfu Syabah jatuh tanggal berapa, serta amalan yang dapat dilakukan.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni

Sumber: jatim.nu.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x