P2 dan P3 PPPK Guru 2022 Wajib Paham, Ini 4 Poin Penting Penilaian Kesesuaian, Cek Jadwal Resmi Kemendikbud

- 26 November 2022, 08:58 WIB
Ilustrasi - P2 dan P3 wajib paham, berikut ini 4 poin penting di penilaian kesesuaian. Cek juga jadwal resmi Kemendibud di sini.
Ilustrasi - P2 dan P3 wajib paham, berikut ini 4 poin penting di penilaian kesesuaian. Cek juga jadwal resmi Kemendibud di sini. /Tangkap layar bkd.jogjaprov.go.id

Baca Juga: Kemendikbud Umumkan Jumlah Guru yang Pasti Lolos PPPK 2022 dan Jadi ASN, Ternyata Dapat Tanda Ini

4. Dimensi adalah pemeriksaan latar belakang. Hal yang menjadi pertimbangan terkait dengan perundungan, kekerasan seksual, penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya (NAPZA), serta intoleransi.

Selain 4 poin penting tersebut, pelamar P2 dan P3 juga akan melewati wawancara yang mempertimbangkan 2 aspek, yaitu integritas dan moralitas.

Demikian info 4 poin penting di penilaian kesesuaian yang harus dipahami pelamar P2 dan P3 PPPK guru 2022 disertai jadwal resmi Kemendibud.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah