Depresi Mayor Adalah Apa? Penyakit Diidap Tegar Sinar Ramadhan: Ini Penyebab dan Cara Mengobati

- 10 Oktober 2022, 12:05 WIB
Ilustrasi - Keterangan depresi mayor adalah apa diduga diidap Tegar Sinar Ramadhan beserta penyebab dan cara mengobati.
Ilustrasi - Keterangan depresi mayor adalah apa diduga diidap Tegar Sinar Ramadhan beserta penyebab dan cara mengobati. /PIXABAY/Anemone123/ PIXABAY/Anemone123

BERITA DIY - Simak penjelasan depresi mayor adalah apa diidap Tegar Sinar Ramadhan lengkap dengan penyebab dan cara mengobati penyakit mental tersebut.

Tegar Sinar Ramadhan menjadi seorang mahasiswa UGM yang ditemukan meninggal dunia bunuh diri setelah lompat dari lantai 11 salah satu hotel di kawasan Jalan Kolombo, Sleman, Yogyakarta pada Sabtu 8 Oktober 2022.

Setelah jenazah Tegar Sinar Ramadhan ditemukan dan diketahui melakukan tindakan bunuh diri tersebut, kemudian penyelidikan mengenai penyebab terjadinya pun kemudian dilakukan.

Dugaan awal mengenai alasan atau penyebab Tegar Sinar Ramadhan meninggal dunia adalah adanya salah satu penyakit gangguan dalam mental yang diidap dan dimilikinya.

Baca Juga: Apa itu Tes HBsAg? Gejala Penyakit Hepatitis B Positif dan Cara Pencegahan Virus

Dugaan penyebab dirinya memutuskan untuk mengakhiri hidup karena gangguan mental tersebut salah satunya dengan bukti ditemukan adanya surat di dalam tas yang dimiliki.

Pembahasan mengenai penyebab meninggal dunianya salah satu mahasiswa UGM tersebut pun kemudian banyak dilakukan pembahasan oleh netizen di sejumlah media sosial.

Terkait dengan penyakit mental apa yang diidap oleh Tegar Sinar Ramadhan tersebut, sejumlah netizen menyebutkan bahwa dirinya mengidap adanya depresi mayor.

Lantas apa sebenarnya depresi mayor adalah apa? Berikut merupakan penjelasan lengkap dengan penyebab dan cara mengobati dan mengatasi yang dapat dilakukan.

Baca Juga: Mengenal Hernia, Penyakit yang Diderita Anak Lesti dan Bilar, Berikut Gejala dan Cara Penyembuhan

Penjelasan depresi mayor adalah apa diketahui berdasarkan pada laman resmi ciputrahospital.com, bahwa merupakan gangguan kejiwaan yang diketahui bersifat sangat umum.

Adanya penyakit gangguan kejiwaan yang disebut dengan depresi mayor ini sendiri diketahui seperti mempengaruhi suasana hati dan juga perilaku yang juga dimiliki oleh penderitanya.

Sedangkan penyebab terjadinya depresi mayor tersebut adalah seperti korban dari perceraian orang tua atau memiliki hubungan yang telah berakhir dengan pasangannya.

Adapun gejala yang dimilikinya adalah sebagai berikut ini:

- Munculnya perasaan putus asa, kesedihan, atau kekosongan yang luar biasa
- Lebih mudah marah atas hal-hal kecil yang ada serta mudah tersinggung
- Sering merasakan frustasi terhadap diri dan kehidupan
- Mulai kehilangan minat atas aktivitas-aktivitas favorit atau hobi
- Mulai kehilangan gairah untuk melakukan hubungan seksual
- Muncul rasa cemas yang parah atau berlebihan dibanding biasanya
- Mengalami kesulitan dalam membuat keputusan-keputusan penting
- Mulai kesulitan berkonsentrasi atau mengingat suatu hal
- Banyak berpikir tentang menyakiti diri sendiri, kematian dan bunuh diri

Baca Juga: Apa Itu Operasi Hernia yang Dijalani Anak Lesti Kejora, Ketahui Penyebab dan Gejala Penyakit Hernia pada Bayi

Lebih lanjut, untuk upaya atau cara mengobati yang dapat dilakukan adalah harus dilakukan dalam waktu yang cepat jika seseorang telah terindikasi memiliki penyakit tersebut.

Upaya atau cara mengobati penyakit tersebut yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan konsultasi dan mengunjungi ahli untuk mendapatkan upaya penanganan nantinya.

Demikianlah informasi mengenai penjelasan depresi mayor adalah apa lengkap dengan penjelasan, penyebab, dan cara mengobati penyakit yang diduga diidap oleh Tegar Sinar Ramadhan.***

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x