Alasan Kecap ABC Ditarik di Singapura, Apa Itu Sulfur Dioksida dan Alergen: Apakah Berbahaya bagi Makanan?

- 8 September 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi - Apa itu Sulfur Dioksida Alergen pada makanan jadi alasan kecap ABC ditarik di Singapura.
Ilustrasi - Apa itu Sulfur Dioksida Alergen pada makanan jadi alasan kecap ABC ditarik di Singapura. /Freepik/jcomp

Lebih lanjut, mengenai penjelasan apa itu Sulfur Dioksida maka dapat diketahui dengan mengutip dari penjelasan dari gawpalu.id, diketahui bahwa senyawa ini memiliki nama kimia yaitu SO2.

Dalam senyawa Sulfur Dioksida dapat diketahui bahwa senyawa ini merupakan zat ini termasuk sangat mudah larut dalam air akan tetapi tidak memiliki bau dan tidak memiliki warna.

Proses terbentuknya Sulfur Dioksida tersebut dapat diketahui bahwa terbentuk pada saat terjadi pembakaran bahan bakar fosil yang mengandung sulfur berbagai kegiatan.

Sedangkan dalam makanan yang dikonsumsi, diketahui bahwa Sulfur Dioksida sendiri tidak berbahaya untuk dikterdapat di dalamnya. Namun dapat menyebabkan terjadinya Alergen.

Baca Juga: Escargot Viral di Tiktok Makanan Jenis Apa? Hidangan Prancis Manfaat Bagi Kesehatan, Nilai Gizi, dan Cara Buat

Alergen sendiri diketahui merupakan bahan yang terdapat di dalam makanan yang dapat menyebabkan alergi atau reaksi pada tubuh pada saat mengonsumsinya.

Sejumlah alergi yang dapat ditimbulkan dari makanan dengan adanya zat Alergen di dalamnya tersebut yaitu seperti terasa gatal-gatal, mual, atau badan panas setelah mengonsumsinya.

Demikianlah informasi yang dapat diberikan mengenai penjelasan Sulfur Dioksida yang merupakan salah satu alergen yang menjadi alasan produk kecap ABC ditarik di Singapura.***

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x