Contoh Teks Pidato Kemerdekaan Singkat untuk Sambutan Upacara HUT RI ke 77

- 14 Agustus 2022, 07:41 WIB
Contoh teks pidato singkat tentang kemerdekaan untuk sambutan atau amanat upacara pada 17 Agustus 2022.
Contoh teks pidato singkat tentang kemerdekaan untuk sambutan atau amanat upacara pada 17 Agustus 2022. /BERITADIY/Miqdad Aufa Nashrullah

Kalian adalah pemilik masa depan, jangan menunggu tapi tempalah kepribadianmu, kembangkan prestasimu, jalin persahabatan dengan teman-temanmu, hormatilah orang tuamu dan gurumu, jadikan mereka suluh hidupmu.

Baca Juga: Teks Pidato Acara Peringatan Nuzulul Quran Tentang Sejarah Diturunkannya Al-Quran dari Lauhul Mahfud

Hari ini kalian merayakan 77 tahun Indonesia merdeka, harap di camkan baik-baik bahwa saat Indonesia merayakan 101 tahun kemerdekaan maka kalianlah yang akan memimpin dan mengelola perjalanan bangsa ini.

Bergegaslah, bersiaplah dari sekarang. Bawalah Indonesia kita ini ke puncak-puncak kecemerlangan baru.

Selamat Hari Kemerdekaan Republik Indonesia.

Marilah kita terus bersinergi untuk pendidikan bangsa ini.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh/

Shalam/

Om Santi Santi Om/

Namo Buddhaya/

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x