Pengertian dan Contoh Teks Pidato Persuasif Tentang Pendidikan, Lengkap dan Singkat untuk Inspirasi Naskah

- 28 Maret 2022, 20:20 WIB
Ilustrasi contoh teks pidato persuasif singkat tentang pendidikan.
Ilustrasi contoh teks pidato persuasif singkat tentang pendidikan. /PIXABAY/Skitterphoto

BERITA DIY - Pidato merupakan salah satu cara penyampaian pesan berkenaan dengan suatu hal. Pesan itu dapat berupa ajakan, pandangan, penjelasan, atau lainnya dengan tujuan tertentu.

Pidato yang berisi ajakan disebut dengan pidato persuasif. Isi dari Pidato Persuasif adalah pesan ajakan mengenai suatu hal sebagai contoh mengenai isu pendidikan.

Pidato bisa menjadi hal yang menyenangkan karena banyak pesan yang bisa disampaikan atau diterima. Namun bagi sebagaian orang, pidato bisa menjadi hal yang cukup mencemaskan karena tidak cukup siap untuk berbicara di depan umum.

Baca Juga: Panduan Cara Menulis Daftar Pustaka yang Baik dan Benar: Lengkap Contoh Sumber Buku, Jurnal, dan Internet

Terdapat orang yang memerlukan persiapan matang sebelum menyampaikan pidato seperti menyusun teks dan latihan. Berikut ini akan tersaji mengenai contoh pidato persuasif singkat yang dapat digunakan atau menginspirasi penyusunan teks pidato.

Tema yang diangkat dalam pidato persuasif adalah mengenai materi pendidikan. Pidato persuasif tentang pendidikan dapat disampaikan dalam beberapa momen seperti Hari Pendidikan Nasional.

Simak isi contoh pidato persuasif tentang pendidikan yang singkat berikut ini:

Assalammualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

Baca Juga: Cara Membuat Daftar Isi Otomatis untuk Laporan dan Makalah, Praktis di Microsoft Word

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x