4 Rekomendasi Olahan Daging Kurban Idul Adha dan Resep Lengkap yang Enak dan Bisa Dicoba di Rumah dengan Mudah

- 10 Juli 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi - Empat rekomendasi olahan daging kurban Idul Adha lengkap dengan resep yang bisa dicoba dengan mudah di rumah sebagai alternatif lain.
Ilustrasi - Empat rekomendasi olahan daging kurban Idul Adha lengkap dengan resep yang bisa dicoba dengan mudah di rumah sebagai alternatif lain. /Instagram.com/@rinihasrita

BERITA DIY – Simak informasi mengenai empat rekomendasi olahan daging hewan kurban lengkap dengan resep yang bisa dicoba di rumah dengan mudah sebagai santapan setelah melaksanakan Sholat Idul Adha 2022 atau 1443 H.

Sesuai keputusan Pemerintah melalui Kementerian Agama, Hari Raya Idul Adha 2022 atau 1443 H akan jatuh pada hari Minggu, 9 Juli 2022.

Berbicara mengenai momen Hari Raya Idul Adha atau Idul Qurban tentu tidak bisa lepas dari apa saja menu olahan daging kurban yang enak dan nikmat.

Hal itu karena rumah-rumah akan dipenuhi dengan daging kurban, sehingga terkadang orang rumah kebingungan untuk mengolah daging yang ada.

Baca Juga: Resep Daging Olahan Idul Adha Pakai Bumbu Rendang ala Chef Devina MasterChef, Dijamin Gurih dan Empuk

Jika Anda sudah bosan mengolah daging yang ada untuk dijadikan sate, rendang, atau gulai yang biasa, di dalam artikel ini terdapat rekomendasi lain cara mengolah daging yang enak dan juga mudah dibuat di rumah.

Berikut adalah lima rekomendasi olahan daging kurban yang enak, nikmat, dan bisa dibuat dengan mudah di rumah:

  1. Rawon

Makanan khas Jawa Timur ini adalah salah satu makanan atau olahan dari daging sapi. Dengan kuah yang gelap karena buah kluwek dan kaldu sapi yang menggugah selera, rawon bisa menjadi pilihan yang tepat untuk oalahan daging kurban.

Berikut merupakan resep rawon yang bisa dibuat dengan mudah di rumah:

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x