5 Amalan Sunah Dilakukan Sebelum dan Sesudah Melaksanakan Salat Hari Raya Idul Adha Selain Kurban

- 29 Juni 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi 5 Amalan sunah dilakukan sebelum dan sesudah melaksanakan salat Hari Raya Idul Adha selain kurban.
Ilustrasi 5 Amalan sunah dilakukan sebelum dan sesudah melaksanakan salat Hari Raya Idul Adha selain kurban. /PIXABAY/@suhailsuri

Baca Juga: Hasil Sidang Isbat Idul Adha 2022 Jam Berapa? Link Streaming dan Penjelasan Hari Raya Kurban Libur Berapa Hari

4. Berangkat ke masjid atau tanah lapang dengan membawa sajadah dan berjalan kaki

Disunahkan juga berjalan kaki ketika menuju masjid atau tanah lapang yang dijadikan tempat salat Hari Raya Idul Adha. Setelah selesai salat disunnahkan juga untuk mengambil jalan yang berbeda.

Hal ini bertujuan bahwa ketika saat berangkat dan pulang menemukan orang yang berbeda sehingga semakin banyak kebahagiaan yang disebar pada hari itu.

5. Membaca takbir

Saat berjalan pergi salat maupun pulang setelah melaksanakan salat Hari Raya Idul Adha disunahkan memperbanyak membaca takbir.

Hal ini juga dijelaskan dalam salah satu hadis Nabi Muhammad SAW:

“Dari Ibnu Umar, bahwasanya Nabi saw keluar dari masjid, beliau bertakbir hingga sampai ke mushala—yaitu tanah lapang yang biasa digunakan salat id.” (HR. Hakim). Selain itu berdasarkan hadis: “Dari Abu Hurairah, dia berkata: Bahwa Nabi saw, apabila keluar untuk salat dua hari raya, maka beliau pulang melewati jalan yang berbeda dari jalan sebelumnya.” (HR. Hakim).

Baca Juga: Kapan Puasa Tarwiyah dan Arafah 2022? Berikut Keutamaan, Niat dan Jadwal Puasa Jelang Idul Adha 1443 Hijriyah

Itulah informasi yang berkaitan dengan amalan sunah bernilai pahala dilakukan sebelum dan sesudah melaksanakan salat Hari Raya Idul Adha selain kurban.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x