Jam Berapa Planet Sejajar 24 Juni 2022 Bisa Dilihat, Fenomena Langka Tiap 20 Tahun: Apa Berbahaya?

- 21 Juni 2022, 15:41 WIB
Rincian jam berapa planet sejajar 24 Juni 2022 bisa dilihat. Satu fenomena langka tiap 20 tahun dan apakah berbahaya bagi Bumi.
Rincian jam berapa planet sejajar 24 Juni 2022 bisa dilihat. Satu fenomena langka tiap 20 tahun dan apakah berbahaya bagi Bumi. /PIXABAY/Valera268268

Apakah 5 planet sejajar berbahaya bagi manusia?

Menurut rilis Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Republik Indonesia, 5 planet sejajar tidak akan menimbuklan bahaya bagi Bumi.

Hanya saja, Venus akan memberikan gaya pasang surut terbesar di Bumi, meski kekuatannya masih kalah dengan Bulan.

Pesawat Ruang Angkasa akan merasakan daya tarikan gravitasi dari Bumi melemah saat 5 planet sejajar terjadi.

Baca Juga: Info Gempa Bumi Terkini Lampung Hari Ini, Selasa 31 Mei 2022: Potensi Susulan Setelah Gempa Magnitudo 5,4

Demikian jam berapa planet sejajar 24 Juni 2022 bisa dilihat. Satu fenomena langka tiap 20 tahun apakah dan apa berbahaya bagi Bumi.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x