Aturan Boleh Lepas Masker di Indonesia Terkini: Alasan Presiden Jokowi dan Ketentuan Lengkapnya

- 17 Mei 2022, 18:15 WIB
Ilustrasi - Aturan boleh melepas masker beserta alasan Presiden Jokowi dan ketentuan lengkapnya.
Ilustrasi - Aturan boleh melepas masker beserta alasan Presiden Jokowi dan ketentuan lengkapnya. /PIXABAY/leo2014

Presiden Jokowi juga mengumumkan pelaku perjalanan dalam negeri mapun luar negeri kini tak perlu tes PCR atau antigen jika sudah vaksin dosis lengkap.

Berikut adalah ketentuan dari aturan pelonggaran penggunaan masker yang disampaikan Presiden Jokowi:

Baca Juga: Masker Apa yang Dapat Cegah Omicron? Simak Update Varian Bertambah 2 Kasus di indonesia

- Masyarakat di luar ruangan atau area terbuka yang tidak padat orang boleh melepas masker.

- Masyarakat yang mengikuti kegiatan di ruang tertutup harus menggunakan masker. 

- Masyarakat di transportasi umum harus menggunakan masker.

Baca Juga: Dipakai Prabowo, Ini Keunggulan Masker HEPA Filter dalam Cegah Covid-19 dan Harganya di Toko Online

- Masyarakat kategori rentan, lansia atau memiliki penyakit komorbid disarankan tetap menggunakan masker saat beraktivitas.

- Masyarakat dengan gejala batuk dan pilek harus menggunakan masker saat beraktivitas.

Demikian kebijakan atau aturan boleh melepas masker beserta alasan Presiden Jokowi dan ketentuan lengkapnya.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x