Jadwal Buka Puasa Hari Ini untuk Wilayah Barat, Tengah, dan Timur Indonesia

- 13 April 2022, 11:36 WIB
Masjid Pogung Raya di Yogyakarta. Simak Jadwal buka puasa hari ini, Rabu, 13 April 2022 di untuk beberapa wilayah barat, tengah, dan timur Indonesia.
Masjid Pogung Raya di Yogyakarta. Simak Jadwal buka puasa hari ini, Rabu, 13 April 2022 di untuk beberapa wilayah barat, tengah, dan timur Indonesia. /Unsplash/Masjid Pogung Raya

Beralihr ke Pulau Sumatera, azan Maghrib tiap wilayah berbeda-beda meski satu pulau. Misalnya, di Banda Aceh azan akan terdengar pukul 18.50 WIB, sementara, Kota Medan akan mulai mendengarkan azan pukul 18.35 WIB.

Kemudian, untuk wilayah Indonesia bagian tengah, Kota Denpasar, Bali azan Magrib akan mulai berkumandang pukul 18.22 WITA. Lalu Kota Makassar pukul 18.07 WITA.

Baca Juga: Syarat Zakat Fitrah, Bacaan Niat Berzakat, dan 8 Golongan Penerima Zakat Fitrah

Lalu, beralih ke daerah paling Timur di Indonesia, di Kota Jayapura azan baru berkumandang pukul 17.43 WIT. Waktu itu berbeda satu menit jika dibandingkan dengan Kabupaten Puncak, yakni 17.59 WIT.

Terakhir untuk kota Ambon, azan Maghrib akan dimulai pada pukul 18:32 WIT.

Itulah jadwal buka puasa hari ini, Rabu, 13 April 2022 untuk beberapa wilayah barat, tengah, dan timur Indonesia.*** 

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah