Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Sendiri dan Makmum Berjamaah Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 12 April 2022, 07:38 WIB
Tata cara dan bacaan niat sholat Idul Fitri sendiri dan makmum berjamaah lengkap bahasa Arab, latin dan artinya.
Tata cara dan bacaan niat sholat Idul Fitri sendiri dan makmum berjamaah lengkap bahasa Arab, latin dan artinya. /UNSPLASH/Visual Karsa

BERITA DIY - Simak bacaan niat sholat Idul Fitri sendiri dan makmum berjamaah lengkap bahasa Arab, latin dan artinya.

Membaca niat sholat Idul Fitri adalah syarat sah dalam pelaksanaan salat sunah di hari kemenangan umat Islam.

Sholat dapat dilakukan dengan berjamaah sebagai makmum atau sendiri bagi pasien yang tak bisa melakukannya bersama-sama.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Parcel dan Hampers Lebaran Idul Fitri yang Cocok untuk Sanak Saudara, Keluarga, dan Kenalan

Waktu yang pas untuk melaksanakan sholat Idul Fitri adalah usai terbitnya matahari hingga masuk Dzuhur.

Untuk tata cara sholat Idul Fitri sedikit berbeda dengan salat lima waktu. Di mana, pada rakaat pertama, imam dan makmum wajib melakukan takbir hingga tujuh kali selain dengan takbiratul ikhram.

سُبْحَانَ اللهِ وَالْحَمْدُ لِلهِ وَلاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَاللهُ أَكْبَرُ

Arab latin: Subhanallah, walhamdulillah, walaa ilaaha illallah wallahu akbar.

Artinya: "Maha Suci Allah, segala puji bagi Allah, tiada tuhan selain Allah, Allah maha besar."

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x