Biodata Siti Latifah Herawati Diah, Anak Bangsawan, hingga Profilnya Menghiasi Google Doodle Hari Ini

- 3 April 2022, 14:00 WIB
Biodata Siti Latifah Herawati Diah, anak bangsawan, hingga profilnya menghiasi Google Doodle hari ini 3 April 2022.
Biodata Siti Latifah Herawati Diah, anak bangsawan, hingga profilnya menghiasi Google Doodle hari ini 3 April 2022. /Tangkap layar: Google Doodle

Herawati Diah juga dipercaya menjadi penerjemah naskah proklamasi yang diketik Sayuti Melik, teks yang sudah diterjemahkan itu nantinya akan disampaikan ke teman-temannya yang merupakan wartawan asing setelah Soekarno membacakannya.

Masih dalam tujuan perjuangan, Herawati turut mendirikan harian Indonesian Observer pada 1954, yaitu koran berbahasa Inggris pertama di Indonesia.

Baca Juga: Simak Profil dan Biodata Maudy Ayunda Jubir Presidensi G20 Indonesia: IG, Karier, Usia dan Pendidikan

Tidak berhenti disitu, Herawati Diah juga turut memimpin upaya untuk mendeklarasikan Kompleks Candi Borobudur sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO.

Berikut biodata Siti Latifah Herawati Diah anak Bangsawan, hingga profilnya menghiasi Google Doodle hari ini:

Nama: Siti Latifah Herawati Diah

Orang Tua : Raden Latip dan Siti Alimah

Pasangan : Burhanudin Muhamad Diah (BM Diah)

Pendidikan

ELS (Europeesche Lagere School), Jakarta

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah