Bolehkan Berpuasa Ganti Puasa di Bulan Syaban? Puasa Syaban Dimulai Tanggal Berapa?

- 8 Maret 2022, 19:45 WIB
Ilustrasi - Berikut apakah boleh puasa ganti di bulan syaban dan jadwal tanggal puasa sunnah seperti Senin Kamis, Ayyamul Bidh, dan Nisfu Syaban.
Ilustrasi - Berikut apakah boleh puasa ganti di bulan syaban dan jadwal tanggal puasa sunnah seperti Senin Kamis, Ayyamul Bidh, dan Nisfu Syaban. /PEXELS/baybiyik

BERITA DIY - Penjelasan mengenai apakah boleh melakukan puasa ganti pada bulan Syaban, serta dengan jadwal puasa di bulan Hijriyah tersebut.

Terhitung mulai pada 4 Maret 2022 penanggalan masehi bertepatan dengan ummat Islam memasuki pada bulan Syaban jika dihitung dalam perhitungan pada kalender Hijriyah yang juga digunakan.

Pada bulan Syaban merupakan bulan terakhir sebelum nantinya ummat Islam memasuki bulan Ramadhan dan melaksanakan kewajiban untuk ibadah puasa selama 1 bulan penuh dan merupakan bulan penuh berkah.

Baca Juga: Khutbah Sholat Jumat Menyambut Bulan Syaban dan Menjelang Bulan Ramadhan

Sebelum nantinya menjalankan puasa Ramadhan, ummat Islam telah diwajibkan untuk terlebih dahulu melaksanakan ganti puasa jika pada bulan yang berkah pada tahun lalu tersebut sempat tidak melaksanakannya.

Kemudian pertanyaan pun muncul apakah ummat Islam yang akan melaksanakan puasa ganti nantinya dapat melakukannya pada bulan Syaban kali ini, sebelum nantinya masuk ke dalam Ramadhan.

Tak hanya itu, ummat Islam juga dapat mengetahui berbagai puasa yang dapat dilakukan pada bulan Syaban seperti jadwal tanggal hingga dengan keutamaan yang bisa didapatkan dengan melaksanakannya.

Baca Juga: 2 Bacaan Doa Berbuka Puasa Senin Kamis hingga Ramadhan, Allahuma Lakasumtu dan Artinya

Penjelasan Puasa Ganti yang Dilakukan pada Bulan Syaban

Seperti yang diketahui, bahwa terdapat beberapa hari yang diharamkan atau tidak diperbolehkan untuk ummat Islam menjalankan ibadah puasa, seperti hari-hari tasyrik, Idul Fitri, dan Idul Adha.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x