Cara Meningkatkan Imunitas Tubuh di Masa Pandemi Covid-19, Hindari Resiko Infeksi dengan Cara Ini

- 19 Februari 2022, 09:10 WIB
Cara untuk meningkatkan imunitas atau kekebalan tubuh di masa pandemi covid-19, agar terhindar dari serangan virus dan patogen.
Cara untuk meningkatkan imunitas atau kekebalan tubuh di masa pandemi covid-19, agar terhindar dari serangan virus dan patogen. /PIXABAY/healthguru

4. Berjemur di bawah sinar matahari

Berjemur di bawah sinar matahari dapat merangsang produksi vitamin D. Vitamin D memiliki peranan yang penting dalam pembentukan sistem imunitas. Kita dapat berjemur di bawah sinar matahari selama 15 menit dalam sehari. Waktu yang baik untuk berjemur adalah antara pukul 9 hingga 11 pagi.

5. Mengonsumsi suplemen

Mengonsumsi suplemen bertujuan untuk melengkapi nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh. Jika kita merasa bahwa makanan yang kita makan belum memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh, kita dapat mengonsumsi suplemen sebagai pendamping makanan.

Baca Juga: Profil dan Biodata Jack Boyd Lapian, Relawan Ahok dan Pelapor Anies yang Meninggal Dunia karena Covid-19

Untuk meningkatkan kekebalan tubuh kita dapat mengonsumsi suplemen yang mengandung vitamin C.

Itulah 5 cara yang dapat kita lakukan sebagai upaya meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Kita dapat menerapkan cara-cara tersebut dengan menyesuaikan kemampuan dan kebutuhan tubuh kita.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah