Bacaan Surat Yasin Ayat 1-83 Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya Dalam Bahasa Indonesia Beserta Doa Arwah

- 17 Februari 2022, 06:33 WIB
Bacaan surat Yasin ayat 1-83 lengkap bahasa Arab, latin dan artinya dalam bahasa Indonesia beserta doa arwah yang cocok dibaca saat Tahlilan.
Bacaan surat Yasin ayat 1-83 lengkap bahasa Arab, latin dan artinya dalam bahasa Indonesia beserta doa arwah yang cocok dibaca saat Tahlilan. /PEXELS/rodnae-prod

61. Dan hendaklah kamu menyembah-Ku. Inilah jalan yang lurus.”

وَلَقَدْ اَضَلَّ مِنْكُمْ جِبِلًّا كَثِيْرًا ۗاَفَلَمْ تَكُوْنُوْا تَعْقِلُوْنَ - ٦٢

Wa laqad aḍalla mingkum jibillang kaṡīrā, a fa lam takụnụ ta'qilụn

62. Dan sungguh, ia (setan itu) telah menyesatkan sebagian besar di antara kamu. Maka apakah kamu tidak mengerti?

هٰذِهٖ جَهَنَّمُ الَّتِيْ كُنْتُمْ تُوْعَدُوْنَ - ٦٣

Hāżihī jahannamullatī kuntum tụ'adụn

63. Inilah (neraka) Jahanam yang dahulu telah diperingatkan kepadamu.

اِصْلَوْهَا الْيَوْمَ بِمَا كُنْتُمْ تَكْفُرُوْنَ - ٦٤

Iṣlauhal-yauma bimā kuntum takfurụn

64. Masuklah ke dalamnya pada hari ini karena dahulu kamu mengingkarinya.

Halaman:

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah