Kemensos Bocorkan Cara Daftar PKH Tahap 1 Februari Online Pakai HP, 10 Juta Penerima Bansos Dapat Tanda Ini

- 8 Februari 2022, 09:43 WIB
Pengumuman! Kemensos bocorkan cara daftar PKH tahap 1 Februari online pakai HP, 10 juta penerima bansos dapat tanda berikut.
Pengumuman! Kemensos bocorkan cara daftar PKH tahap 1 Februari online pakai HP, 10 juta penerima bansos dapat tanda berikut. /Didik Suhartono/ANTARA FOTO

5. Muncul daftar penerima bantuan ini.

Baca Juga: Isikan NIK KTP Kesini Agar Masuk Daftar Dapat PKH Februari 2022, 10 Juta Penerima Bansos Peroleh Tanda Ini

Baca Juga: Pengumuman! Ini Daftar Nama Penerima PKH Tahap 1 Februari 2022, Simak Prosedur Pencairan Bansos Kemensos

Apabila belum terdaftar sebagai penerima Bansos PKH, warga miskin bisa mendaftarkan diri secara online melalui aplikasi Cek Bansos.

- Download aplikasi Cek Bansos di Google Play Store

- Jika belum memiliki akun, daftar terlebih dahulu membuat user id memakai data diri lengkap seperti KTP, KK dan foto selfie

- Jika akun selesai dibuat, login kembali ke aplikasi Cek Bansos memakai user id dan password

- Setelah itu akan muncul menu Profil, Cek Bansos, Tanggapan Kelayakan, dan Daftar Usulan

- Jika ingin daftar bisa klik menu Daftar Usulan

- Daftar calon penerima Bansos PKH dengan mengisikan data diri lengkap, lengkap dengan foto selfie dan foto rumah

Halaman:

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x