Doa Ayat Seribu Dinar Lengkap Arab dan Artinya Bahasa Indonesia, serta Keutamaan Membacanya

- 1 Februari 2022, 12:10 WIB
Doa Ayat Seribu Dinar lengkap dengan Bahasa Arab dan artinya Bahasa Indonesia, serta keutamaan membacanya.
Doa Ayat Seribu Dinar lengkap dengan Bahasa Arab dan artinya Bahasa Indonesia, serta keutamaan membacanya. /pixabay/cahiwak

BERITA DIY - Simak doa Ayat Seribu Dinar lengkap Arab dan artinya Bahasa Indonesia, serta keutamaan membacanya.

Ayat Seribu Dinar merupakan sebutan lain dari akhir ayat 2 dan seluruh ayat 3 dari Surat At Talaq.

Mengapa disebut dengan Ayat Seribu Dinar karena arti dari ayat 2 dan ayat 3 Surat At Talaq yakni memberikan pesan kepada orang yang beriman dan Allah SWT akan senantiasa memberikan rezeki bagi umat-Nya.

Baca Juga: Bacaan Surat Al Kahfi Ayat 1-10 Beserta Keutamaan DIbaca di Hari Jumat: Arab, Latin, dan Bahasa Indonesia

Dinar di sini merujuk pada mata uang di beberapa negara jazirah Arab seperti Kuwait.

Membaca Ayat Seribu Dinar memiliki fadhilah atau keutamaan, sebagaimana tercantum Surat QS. Al Isra ayat 82:

وَنُنَزِّلُ مِنَ الْقُرْاٰنِ مَا هُوَ شِفَاۤءٌ وَّرَحْمَةٌ لِّلْمُؤْمِنِيْنَۙ وَلَا يَزِيْدُ الظّٰلِمِيْنَ اِلَّا خَسَارًا

Artinya:

"Dan Kami turunkan dari Al-Quran (sesuatu) yang menjadi penawar dan rahmat bagi orang yang beriman, sedangkan bagi orang yang zalim (Al-Quran itu) hanya akan menambah kerugian." (QS. Al Isra ayat 82)

Baca Juga: Bacaan Surat Yasin Ayat 1 sampai 83 dalam Bahasa Arab, Tulisan Latin, dan Artinya Bahasa Indonesia

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x