Apa Itu Black Friday yang Sedang Ramai? Berikut Sejarah yang Perlu Diketahui, Apa Hari Belanja Sepuasnya?

- 26 November 2021, 18:19 WIB
Ilustrasi - Apa itu Black Friday yang sedang ramai, berikut ulasan sejarah yang perlu diketahui bersama.
Ilustrasi - Apa itu Black Friday yang sedang ramai, berikut ulasan sejarah yang perlu diketahui bersama. /Pixabay/ElisaRiva

BERITA DIY - Simak apa itu Black Friday yang sedang ramai, berikut ulasan sejarah yang perlu diketahui bersama.

Black Friday saat ini ramai diperbincangkan, mulai dari membicarakan apa itu Back friday hingga bagaimana awal sejarah dari perayaan ini.

Perayaan Black Friday sendiri di Indonesia sudah mulai dilakukan oleh beberapa kalangan untuk dimanfaatkan secara maksimal.

Baca Juga: Apa itu Black Friday? Ini Pengertian dan Toko yang Beri Promo Diskon Besar-besaran Hari Ini 26 November 2021

Banyak orang yang mengartikan bahwa Black Friday merupakan hari belanja sepuasnya diakhir bulan November.

Sementara di Amerika Serikat sendiri Black Friday merupakan sebuah hari yang penting bagi banyak orang di sana.

Black Friday sendiri merupakan sebuah hari atau perayaan yang dilakukan orang Amerika Serikat setelah mereka melakukan Thanksgiving.

Baca Juga: Setelah Ditegur Erick Thohir, Kini Viral Toilet SPBU Gratis? Ini Ciri dan Contoh Fasilitas Umum

Black Friday sendiri adalah hari di mana banyaknya penawaran belanja menarik beserta diskon yang menggiurkan, sebagai penanda awal musim belanja dan liburan.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x