Cara Gunakan Masa Sanggah PPPK Guru Tahap 1: Berlangsung pada 10 - 12 Oktober 2021

- 10 Oktober 2021, 13:00 WIB
ILUSTRASI - Simak cara ajukan masa sanggah PPPK Guru 2021 tahap 1.
ILUSTRASI - Simak cara ajukan masa sanggah PPPK Guru 2021 tahap 1. /Tangkap layar: https://gurupppk.kemdikbud.go.id/webpppk/

Sehingga dengan adanya berbagai berkas yang akan diunggah sebagai bukti pendukung akan menguatkan suatu keberatan yang akan diajukan saat adanya masa sanggah tersebut.

Baca Juga: Diumumkan Hari Ini, Berikut Link dan Cara Cek Hasil Seleksi Kompetensi PPPK Guru Tahap 1 2021

Lebih lanjut, berikut merupakan cara mengajukan keberatan pada masa sanggah yang telah dapat dilakukan hari ini:

1. Masuk ke laman resmi yaitu https://sscasn.bkn.go.id/

2. Ajukan sanggah melalui laman yang telah dimiliki sebelumnya.

3. Kemudian isi alasan mengajukan sanggah ataupun keberatan yang dilaporkan.

4. Tulis kronologis sanggah atau keberatan secara runtut dan jelas agar dapat mudah dipahami.

5. Kemudian unggah beberapa bukti pendukung seperti berkas-berkas yang telah disiapkan sebelumnya.

6. Setelah selesai, maka instansi tersebut akan melakukan proses untuk mencermati sanggah yang telah diajukan oleh peserta tersebut.

Baca Juga: Link Cek Hasil Pengumuman Tes PPPK Guru dan Jadwal Terbaru

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah