Doa Safar dan Artinya, Serta Hadist Keutamaan Bulan Safar di September 2021 untuk Dapat Rezeki dan Buang Sial

- 7 September 2021, 20:07 WIB
ILUSTRASI - Berdoa kumpulan doa yang bisa diamalkan pada saat bulan Safar yang jatuh tepat pada Rabu, 8 September 2021 ini untuk dapat rezeki dan buang sial.
ILUSTRASI - Berdoa kumpulan doa yang bisa diamalkan pada saat bulan Safar yang jatuh tepat pada Rabu, 8 September 2021 ini untuk dapat rezeki dan buang sial. /PIXABAY/aamiraimer

Artinya dalam Bahasa Indonesia: "Dan (ingatlah kisah) Zun Nun (Yunus), ketika dia pergi dalam keadaan marah, lalu dia menyangka bahwa Kami tidak akan menyulitkannya, maka dia berdoa dalam keadaan yang sangat gelap: 'Tidak ada tuhan selain Engkau, Mahasuci Engkau. Sungguh, aku termasuk orang-orang yang zalim'."

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Shalat Lengkap Arab, Latin, Indonesia

Doa terhindar dari sifat tercela

Berikut adalah doa agar menghindari keburukan diri dan tak menghimpun dosa.

اللَّهُمَّ إِنِّيْ أَعُوْذُبِكَ مِنْ شَرِّمَا عَمِلْتُ، وَمِنْ شَرِّمَالَـمْ أَعْمَلْ

Arab-Latin: Alloohumma innii a'uudzubika min syarri maa 'amiltu, wa min syarri maa lam a'mal.

Artinya Bahasa Indonesia: "Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari keburukan apa yang telah aku kerjakan dan dari keburukan apa yang belum aku kerjakan."

Baca Juga: Bacaan Doa Iftitah Lengkap Arab, Latin, Indonesia

Demikian doa-doa yang bisa diamalkan pada saat bulan Safar yang jatuh tepat pada Rabu, 8 September 2021 ini.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x