Bantuan UMKM Siap Ditransfer Lagi September 2021: Tak Punya Rekening Bank, BPUM Tetap Bisa Cair

- 1 September 2021, 17:05 WIB
Ilustrasi - Bantuan UMKM September tetap cair ke penerima meski tak punya rekening bank.
Ilustrasi - Bantuan UMKM September tetap cair ke penerima meski tak punya rekening bank. /ANTARA NEWS/Rivan Awal Lingga

Bantuan UMKM yang akan ditransfer ke rekening masyarakat nantinya yaitu sebesar Rp1,2 juta tanpa potongan apapun.

Baca Juga: Login eform.bri.co.id Cairkan BPUM Eform BRI Tahap 3 September Tanpa Antre, Dapatkan BLT UMKM Rp 1,2 Juta

Dana tersebut juga bukan merupakan pinjaman maupun kredit, namun dana hibah dari pemerintah kepada pelaku usaha mikro.

BPUM 2021 saat ini sudah cair kepada 11,84 juta pelaku UMKM dari target keseluruhan yaitu 12,8 juta orang. Pada tahap 1 sudah cair 100 persen kepada 9,8 juta penerima, sedangkan tahap 2 masih dalam proses dan sudah ditransfer kepada 2,043 juta orang.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x