Arti Kata Crush, Kata Slang atau Istilah Gaul di Kamus Percintaan Anak Muda Jaman Sekarang

- 23 Agustus 2021, 19:35 WIB
ILUSTRASI - Pengertian dari kata Crush, slang atau ungkapan yang ada di kamus percintaan anak muda jaman sekarang atau anak generasi milenial.
ILUSTRASI - Pengertian dari kata Crush, slang atau ungkapan yang ada di kamus percintaan anak muda jaman sekarang atau anak generasi milenial. /PEXELS/Trinity Kubassek

Baca Juga: 10 Tips Sukses PDKT dengan Gebetan: Mulai Chat, Ketemuan, Sampai Jadian

Kata Crush ini sebanding dengan gebetan; orang yang sedang ditaksir atau disukai. Maka tak ayal lagi, ketika seseorang mencertikan orang yang sedang ditaksirnya atau gebetannya, akan menyebutnya sebagai Crush.

Terkadang, untuk  membedakan apakah Crush atau gebetan itu seorang pria atau wanita, biasanya ditambahi embel-embel panggilan Mas/Mbak.

Penggunaan slang atau kata Crush cukup mudah. Kamu tak perlu repot menggunakannya dalam satu kalimat bahasa Inggris penuh. Kata Crush bisa kamu pakai seperti bahasa Indonesia, tanpa mengubah artinya.

Begini contoh penggunaan slang atau Crush dalam percakapan sehari-hari:

wah gila, mas Crush ku fast respon,”

“Hari ini aku ngajak mbak Crush jalan,”

“Aku mau cerita soal mas Crush dong,”

“Yah, ternyata Mas/Mbak Cruh udah punya pacar,”

Lebih jauh, istilah Crush ini juga kerap digunakan untuk menyatakan perasaan, ketertarikan, atau kesukaan secara langsung kepada gebetan. Lebih afdol mengungkapkannya menggunakan bahasa Inggris, contohnya:

Halaman:

Editor: Resti Fitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah