Cara Daftar UMKM Online Agar BPUM Rp 1,2 Juta Cair, Ini Syarat Agar UMKM Terdaftar di eform.bri.co.id BLT BRI

- 5 Juni 2021, 14:22 WIB
Ini cara daftar UMKM online di oss.go.id agar BPUM Rp 1,2 juta cair, berikut syarat nama terdaftar di BRI eform.bri.co.id dan BNI banpresbpum.id
Ini cara daftar UMKM online di oss.go.id agar BPUM Rp 1,2 juta cair, berikut syarat nama terdaftar di BRI eform.bri.co.id dan BNI banpresbpum.id /instagram @bpumumkm/

BERITA DIY - Hingga akhir Mei 2021, Banpres Produktif Usaha Mikro (BPUM) atau BLT UMKM sudah cair ke 9,8 juta pelaku usaha mikro. Pencairan itu dilakukan dalam 2 tahap.

Namun yang perlu diketahui, penerima BPUM tahap 1 dan 2 merupakan UMKM yang telah mendapat BLT di tahun 2020. Artinya 9,8 juta UMKM tersebut mendapat BPUM Rp 3,6 juta.

Sementara BLT UMKM tahap 3, pencairannya menunggu persetujuan dari Kementerian Keuangan. Pada BPUM tahap 3, terdapat 3 juta UMKM yang ditarget untuk dapat BPUM Rp 1,2 juta.

Baca Juga: Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 Bisa Dapat Rp 10 Juta! Login Dashboard www.prakerja.go.id, Ini Cara Klaim

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 17 Dibuka Hari Ini, Berikut Info Syarat dan Cara Daftar Terbaru Anti Gagal

Baca Juga: 5 Link Daftar Banpres BPUM Online BRI dan BNI Tahap 3 2021 Beserta Cara Cek Penerima BLT UMKM eform.bri.co.id

Secara total, penerima BPUM pada tahun ini sebanyak 12,8 juta. Besaran BLT UMKM pada tahun 2021 tidak seperti tahun lalu yang mencapai Rp 2,4 juta.

Seperti diketahui, BPUM merupakan program bantuan Pemerintah untuk membantu UMKM bertahan di tengah pandemi COVID-19. Program BPUM sudah berjalan sejak tahun 2020 lalu.

Baca Juga: Siapkan KTP dan Nama Orang Tua! BLT Subsidi Gaji Karyawan Ditransfer Lagi di 2021, Jadwal BSU BPJS Kapan Cair

Halaman:

Editor: Resti Fitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x