Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 di www.prakerja.go.id, Siapkan KTP dan KK

- 24 Mei 2021, 09:00 WIB
Berikut Ini Tata Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 di www.prakerja.go.id, dan Jangan Lupa Siapkan KTP dan KK.
Berikut Ini Tata Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 di www.prakerja.go.id, dan Jangan Lupa Siapkan KTP dan KK. /Instagram.com/ @prakerja.go.id/Instagram @prakerja.go.id

BERITA DIY - Simak syarat dan tata cara daftar Kartu Prakerja gelombang 17 di www.prakerja.go.id dan jangan lupa untuk menyiapkan KTP dan KK yang akan menjadi syarat mendaftarnya.

Bulan Mei-Juni 2021 merupakan rencana kuartal  periode pembukaan Kartu Prakerja gelombang 17. Rencana ini didasari oleh anggaran yang harus terealisasi terlebih dahulu.

Pada rencana pembukaan Kartu Prakerja gelombang 17 ini kemungkinan akan ada sekitar 44.000 peserta yang berasal dari peserta yang pada gelombang sebelumnya, yakni gelombang 12-16, tidak mengambil pelatihan.

Baca Juga: Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 di www.prakerja.go.id Mau Dibuka, Ingat 7 Golongan Ini Dijamin Gagal Lolos

Baca Juga: Kuota Kartu Prakerja Gelombang 17 Capai 44 Ribu, Ini Bocoran Kapan hingga Cara Daftar di www.prakerja.go.id

Namun demikian, tidak menutup kemungkinan pemerintah akan menambah kuota pada program pendaftaran Kartu Prakerja kali ini.

Oleh karena itu, buat kamu yang sebelumnya sama sekali belum mendaftar atau sudah mendaftar tetapi gagal, bisa lakukan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 17 ini.

Baca Juga: Cara Dapat Modal Rp10 Juta dari Kartu Prakerja 2021, Syaratnya Daftar Peserta Gelombang 17 www.prakerja.go.id

Sebelum melakukan pendaftaran, pastikan kamu memenuhi syarat berikut ini:

  • Sedang tidak bekerja.
  • Berusia minimal 18 tahun.
  • Warga Negara Indonesia (WNI).
  • Pekerja atau buruh yang terkena PHK.
  • Pelaku usaha mikro dan kecil.
  • Pekerja atau buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja.
  • Pekerja yang bukan penerima upah.
  • Pekerja atau buruh yang dirumahkan.

Baca Juga: Tips Lolos Kartu Prakerja saat Daftar di www.prakerja.go.id Siap-Siap! Gelombang 17 Segera Dibuka?

Baca Juga: Tidak Lolos Kartu Prakerja 3 Kali Berturut-turut? Masih Bisa Daftar Gelombang 17 Pakai Surat Pernyataan

Baca Juga: Cara Dapat Modal Rp10 Juta dari Kartu Prakerja 2021, Syaratnya Daftar Peserta Gelombang 17 www.prakerja.go.id

Adapun cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 adalah sebagai berikut:

1. Lakukan pendaftaran akun, berikut caranya:

  • Klik https://www.prakerja.go.id di browser pencarian
  • Daftar dengan email aktif
  • Masukkan password
  • Klik Daftar
  • Cek email, klik verifikasi email

2. Isi data diri, tahapannya:

  • Login di prakerja.go.id
  • Masukkan username dan password
  • Masukkan NIK KTP, Nomor KK, Tanggal lahir, Klik lanjutkan
  • Lanjutkan hingga pengisian data diri dengan lengkap
  • Klik Oke apabila proses sudah selesai

Demikian syarat dan tata cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 17 yang segera dibuka.***

Editor: Adestu Arianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x