Survei Elektabilitas Parpol di DKI Jakarta: PDIP Tertinggi, PSI Naik, PKS dan Gerindra Melorot

- 17 April 2021, 21:10 WIB
Ilustrasi survei elektabiitas parpol DKI Jakarta.
Ilustrasi survei elektabiitas parpol DKI Jakarta. /pixabay.com/tumisu

Baca Juga: Model Majalah Dewasa Akui Pernah Didekati Sule, Tisya Erni: Katanya Mau Membimbing

"Kinerja Anies yang tidak menunjukkan prestasi signifikan turut memberi disinsentif bagi parpol-parpol pengusung-nya," ujar Alfian.

Parpol lainnya adalah NasDem (6,4 persen menjadi 4,1 persen), PKB (5,2 persen menjadi 2,9 persen), parpol baru Ummat (2,1 persen), PAN (6,5 persen turun menjadi 1,9 persen), dan PPP (3,0 persen menjadi 1,4 persen).

Sisanya parpol-parpol kecil yaitu Perindo (2,8 persen menjadi 0,9 persen), Berkarya (2,0 persen menjadi 0,6 persen), Hanura (1,7 persen menjadi 0,3 persen), dan parpol baru Gelora (0,1 persen).

 Baca Juga: Atta Halilintar Borong Testpack, Begini Hasil Tes Kehamilan Aurel Hermansyah

"Sisanya PBB, PKPI, dan Garuda tidak mendapat dukungan, dan 20,8 persen tidak tahu/tidak jawab," papar Alfian.

Survei Jakarta Research Center (JRC) dilakukan pada 1-10 April 2021, secara tatap muka kepada 800 responden mewakili seluruh wilayah di DKI Jakarta.

Metode survei adalah multistage random sampling, dengan margin of error kurang lebih 3,4 persen dan pada tingkat kepercayaan 95 persen.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x