Daftar Nama NIK KTP Ada di cekbansos.kemensos.go.id Tapi Belum Dapat Bansos, Sebab dan Cara Mencairkan BLT

7 Mei 2023, 17:30 WIB
Daftar nama nomor NIK KTP ada di Cekbansos link cekbansos.kemensos.go.id belum dapat bansos Kemensos, penyebab dan cara mencairkan lewat rekening ATM atau Kantor Pos. /Tangkap layar tenggulangbaru.id

BERITA DIY - Sejumlah bantuan sosial (bansos), bantuan langsung tunai (BLT) cair pada bulan Mei 2023 adalah PKH, BPNT, BLT minyak goreng, PIP, BLT Kemiskinan Ekstrem.

Ketahui nama nomor NIK KTP ada di Cekbansos link cekbansos.kemensos.go.id belum dapat bansos Kemensos, penyebab dan cara mencairkan lewat rekening ATM atau Kantor Pos.

Masyarakat bisa cek NIK KTP di link cek bansos Kemensos resmi untuk mengecek data data, apakah menjadi penerima BLT dari Kemensos atau tidak.

 

Biasanya, jika NIK KTP sudah terdata di cekbansos.kemensos.go.id maka pencairan bisa dilakukan dengan tiga cara yakni; transfer lewat ATM, kurir PT Pos Indonesia dan langsung ke Kantor Pos.

Baca Juga: Link Cek Nama Siswa SMA Modal KTP Dapat BLT Anak Sekolah Rp 2 Juta Bansos Kemensos Mei 2023

Namun, tak jarang meski sudah terdata di cekbansos.kemensos.go.id, rekening masih kosong dan belum ada undangan dari Kantor Pos untuk mencairkan uang BLT.

Di sejumlah wilayah di Indonesia, sejumlah masyarakat mengeluhkan mengenai pencairan bansos PKH tahap 2 dan BT BPNT yang urung cair pada bulan Mei 2023.

Bahkan, ada KPM yang belum mendapatkan pencairan meski dalam data di cek bansos Kemensos periodenya pencairannya sudah lewat, misal seperti PKH tahap 1 cair bulan Januari, Februari dan Maret 2023.

 

Karena itu, di artikel ini ada sejumlah penyebab bansos Kemensos tak cair dan penyeselasaian masalah untuk mencairkan BLT Kemensos.

Baca Juga: 10 Cara Mendapatkan BLT Rp 2,4 Juta Bantuan Bansos Kemensos Bulan Mei 2023

Ada lima penyebab saldo rekening uang BLT BPNT dan PKH tidak cair meski nama NIK KTP terdata di cekbansos.kemensos.go.id, antara lain:

1. NIK valid namun tidak ditemukan di Disdukcapil

2. NIK ganda

3. NIK Penerima bantuan dinyatakan meninggal oleh Dukcapil

4. NIK Ditemukan namun beda nama di Dukcapil (NIK dipakai orang yang berbeda).

 

5. Bansos dihentikan, karena dianggap telah mampu oleh pemerintah.

Masalah poin-poin di atas cara penyelesaian atau mencari solusi bisa langsung ke kantor Dukcapil dengan membawa KTP, surat keterangan miskin dari kelurahan dan fotokopi Kartu Keluarga (KK).

Adapun masalah pada nama terdata di cek bansos tapi belum pernah dapat bansos BPNT atau PKH biasanya karena:

Baca Juga: BLT 1,2 Juta Cair Untuk 3 Golongan Pemilik KTP Penerima Bansos Non BPUM eform.bri.co.id

1. Kartu ATM bantuan salah sasaran atau terkirim ke bukan KPM.

2. Gagal pembukaan rekening kolektif yang diadakan oleh RW atau kelurahan setempat. Biasanya, ada data yang tidak cocok pada pembukaan rekening ATM dengan data penerima BLT Kemensos seperti: nama ibu kandung berbeda, nomor HP dan alamat email yang tidak sama hingga perbedaan nama lengkap.

3. Gagal divalidasi oleh Otoritas Keuangan (Omspan). Biasanya rekening untuk pencairan PKH sudah tidak aktif, perbedaan nama pemilik kartu rekening dengan penerima BLT Kemensos.

 

Sejumlah masalah gagal cair BLT Kemensos juga bisa diselesaikan di Dukcapil atau Dinsos setempat terlebih dahulu. Bicarakan ke petugas jika ada permasalahan pencairan yang tak pernah sampai meski nama NIK KTP tercatat di Cekbansos.

Baca Juga: 7 Provinsi Cairkan BLT Rp800.000 Bulan Mei 2023, Cek Bansos Sembako BPNT dan PKH Tahap 2 ke KTP Penerima Ini

Demikian info nama nomor NIK KTP ada di Cekbansos link cekbansos.kemensos.go.id belum dapat bansos Kemensos, penyebab dan cara mencairkan lewat rekening ATM atau Kantor Pos.***

Editor: Arfrian Rahmanta

Tags

Terkini

Terpopuler