Cara Daftar BPUM Online Tahap 3 BRI dan BNI, Cek Penerima BLT UMKM 2021 di eform.bri.co.id dan banpresbpum.id

7 September 2021, 13:10 WIB
Cara daftar BPUM online tahap 3 BRI dan BNI, cek dulu penerima BLT UMKM Pekanbaru Riau, Semarang, Sleman, Cilacap, Cirebon, Mojokerto 2021 di link eform.bri.co.id dan banpresbpum.id. /depkop.go.id

BERITA DIY - Simak cara daftar BPUM online tahap 3 BRI dan BNI, cek dulu penerima BLT UMKM 2021 di link eform.bri.co.id dan banpresbpum.id.

Seperti diketahui pada BPUM tahap 3, ada 3 juta UMKM yang dapat Banpres di semester II 2021. Penyaluran Banpres BPUM tahap 3 ini dilakukan sejak Juli 2021.

Berdasarkan data Kemenko Perekonomian per akhir Agustus 2021, Banpres BPUM tahap 3 baru disalurkan kepada sekitar 2 juta UMKM. Artinya 1 juta UMKM masih berkesempatan dapat BPUM.

Baca Juga: BPUM Tahap 3 Cair Tak Cuma via BRI dan BNI, Cek Daftar Penerima Bisa Tak di banpresbpum.id - Eform.bri.co.id

Baca Juga: Belum Dapat Banpres BPUM Tahap 3 BRI dan BNI September 2021? Daftar BLT PNM Mekaar Aja, 2,1 Juta UMKM Dapat

Saat ini di September 2021, beberapa daerah mulai membuka lagi pendaftaran Banpres BPUM tahap 3 secara online. Yuk jangan sia-siakan kesempatan ini!.

Secara total di 2021, ada 12,8 juta UMKM yang dapat Banpres BPUM dari Kemenkop UKM. Dari jumlah itu, 9,8 juta UMKM di antaranya sudah dapat di semester I 2021.

Banpres BPUM sendiri merupakan bantuan Pemerintah untuk membantu UMKM penerima di tengah pemberlakuan PPKM Darurat atau PPKM level 3 dan 4.

Baca Juga: Hore! BPUM BRI dan BNI Tahap 3 September 2021 Masih Cair, Lakukan Ini Jika Belum Dapat BLT UMKM Rp1,2 Juta

Baca Juga: Ada 2 Juta UMKM Dapat Banpres BPUM Tahap 3 dan Bantuan Baru di September 2021, Cek Penerima Bukan di Eform BRI

Simak cara cek daftar penerima BLT UMKM terbaru September 2021:

  1. Kunjungi laman eform.bri.co.id maupun banpresbpum.id
  2. Isi NIK e-KTP pada kolom yang disediakan
  3. Masukkan kode verifikasi
  4. Lanjutkan ke proses inquiry
  5. Setelahnya akan ada notifikasi terdaftar atau tidak sebagai penerima BPUM (BLT UMKM) 2021.

Baca Juga: Jadwal Terbaru BPUM Tahap 3 Kapan Cair 2021, Ini yang Harus Diperhatikan Usai Cek Eform BRI eform.bri.co.id

Baca Juga: Daftar UMKM Online se-Indonesia di Link Ini Agar Dapat Banpres BPUM Tahap 3 September 2021, Kuota Masih Banyak

Berikut syarat untuk dapat Banpres BPUM:

1. Merupakan seorang Warga Negara Indonesia

2. Memiliki KTP.

3. Memiliki usaha mikro yang dibuktikan dengan NIB dan SKU.

4. Bukan merupakan anggota Polri, TNI, ASN, dan pegawai BUMN/BUMD.

5. Tidak sedang menjadi penerima KUR BRI.

Baca Juga: 900 Ribu UMKM yang Penuhi 3 Syarat Ini Dapat BLT BPUM di September 2021, Yuk Daftar Online di Link Berikut

Baca Juga: TERAKHIR di 2021! Tak Masuk Daftar di BPUM BRI Tahap 3 eform.bri.co.id dan BNI banpresbpum.id Dapat Rp1,2 Juta

Berikut 3 link daftar online BPUM tahap 3:

- DKI Jakarta: KLIK DI SINI

- Sidoarjo, Jawa Timur: KLIK DI SINI

- Gresik, Jawa Timur: KLIK DI SINI

Demikian 3 link daftar online Banpres BPUM tahap 3 di September 2021. Untuk daerah lain bisa bertanya langsung ke kantor Dinas Koperasi dan UKM setempat.***

Editor: Resti Fitriyani

Tags

Terkini

Terpopuler