Cara Membuat Saluran WhatsApp: Tutorial Memunculkan dan Menghilangkan Saluran di WA Paling Praktis

- 19 September 2023, 15:30 WIB
Ilustrasi - Cara membuat Saluran Whatsapp, tutorial memunculkan dan menghilangkan saluran di WA, paling praktis, update foto - video orang terfavorit.
Ilustrasi - Cara membuat Saluran Whatsapp, tutorial memunculkan dan menghilangkan saluran di WA, paling praktis, update foto - video orang terfavorit. /PEXELS/Anton

1. Pastikan pada HP Anda telah terinstal aplikasi WA versi terbaru, lakukan update jika versi WA Anda masih lawas

2. Cara update: buka Play Store atau App Store, ketik "WhatsApp" pada kolom pencarian, dan klik "Update"

3. Setelah proses download atau update selesai, buka aplikasi WA

4. Geser ke bagian "Pembaruan", di sana akan muncul "Status saya", "Pembaruan terkini", "Pembaruan yang dilihat", dan Saluran

Cara membuat saluran:

1. Buka aplikasi WA versi terbaru

2. Geser ke bagian "Pembaruan"

3. Gulir ke bawah sampai menemukan bagian "Saluran"

4. Klik simbol "+", klik "Saluran baru" dan klik "Mulai

5. Buat nama saluran dan deskripsi untuk menyelesaikan proses pembuatan saluran milik Anda sendiri

6. Jangan lupa menambahkan foto

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah