Redmi 9 Pro dan Redmi 9 Juara HP Flaghsip dengan Harga Murah dan 4 Kamera, Ini Perbedaannya

- 19 Agustus 2020, 08:53 WIB
Redmi 9 Pro.
Redmi 9 Pro. /mi.co.id

Baca Juga: Vivo X50 dan Vivo X50 Pro HP dengan 4 Kamera Canggih, Ini Perbedaan Harga dan Spesifikasinya

Hp ini menggunakan prosesor Qualcomm SM7125 Snapdragon 720G (8 nm). Prosesor ini  menawarkan CPU yang kuat,Octa-core (2 × 2,3 GHz Kryo 465 Gold & 6 × 1,8 GHz Kryo 465 Silver). Sistem operasi Redmi 9 Pro ini adalah Android 10 terbaru.

HP ini dijual dengan harga terjangkau. Hp dengan RAM 6 GB/64 GB dijual seharga Rp3.499.000. Sedangkan RAM 8 GB/128 GB dijual Rp3.899.000.

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi Vivo V19, HP Canggih dengan 4 Kamera dan RAM Besar

 

2. Redmi 9

Redmi 9 menggunakan layar dengan luas 6,53 inci Full HD Plus dan resolusi 1.080 x 2.340 piksel. Pada bagian depan juga terdapat punch hole yang terletak di pojok kiri atas layar.

Hp ini mempunyai empat kamera belakang. Keempat kamera itu terdiri dari kamera utama 48 MP (f/1.79), kamera ultrawide 8 MP (f/2.2), kamera macro 2 MP (f/2.4) dan lensa depth sensor 2 MP (f/2.4). Sedangkan kamera depannya beresolusi 13 MP (f/2.25).

Baca Juga: Vivo Y12 Turun Harga, Berikut Spesifikasi Lengkap HP Murah dengan Tiga Kamera dan Baterai Besar Ini

Ponsel ini menawarkan tiga varian warna, yaitu Midnight Grey, Forest Green, Polar White. Untuk harga, Redmi Note 9 di Indonesia dibanderol harga Rp 2,5 juta untuk versi RAM 4 GB/ROM 64 GB; dan harga Rp 2,9 juta untuk versi RAM 6 GB/ROM 128 GB.

Prosesor yang digunakan hp ini adalah Mediatek Helio G80, 12nm process technology, octa-core CPU, up to 2.0GHz.***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x