3 Cara Membuat Tanda Tangan Digital secara Online Gratis

- 7 Juli 2021, 11:06 WIB
Ilustrasi: Cara membuat tanda tangan digital tanpa aplikasi secara online dan gratis.
Ilustrasi: Cara membuat tanda tangan digital tanpa aplikasi secara online dan gratis. /PIXABAY/ Mohamed_Hassan
  • Buka website https://onlinesignature.com pada browser
  • Pilih menu Draw Signature di pojok kanan atas
  • Buat tanda tangan pada kolom yang disediakan
  • Klik Clear untuk menghapus tanda tangan
  • Klik Save jika sudah selesai dan ingin menyimpan tanda tangan
  • Pilih Dowload Signature untuk mengunduh tanda tangan.

Melalui website Approve Me Signature

  • Buka website https://www.approveme.com pada browser
  • Buat tanda tangan pada kolom Draw It di sebelah kiri
  • Klik clear untuk menghapus tanda tangan
  • Pilih Save Your Signature jika sudah selesai.
  • Masuk ke akun google untuk mendowload tanda tangan digital

Demikian setidaknya tiga cara yang dapat dilakukan untuk membuat tanda tangan digital secara online dan gratis. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x