Jadwal MotoGP Amerika 2024 Trans7 Lengkap Jam Tayang Sprint Race dan Klasemen hingga Hari Ini 7 April 2024

7 April 2024, 05:44 WIB
Jadwal MotoGP Amerika 2024 Trans7 lengkap dengan jam tayang Sprint Race beserta klasemen sementara hingga hari ini, Minggu, 7 April 2024. /Instagram.com/@officialtrans7

BERITA DIY - Jadwal MotoGP Amerika 2024 Trans7 lengkap dengan jam tayang Sprint Race beserta klasemen sementara hingga hari ini, Minggu, 7 April 2024 tersedia di sini.

Sebagaimana diketahui, Trans7 merupakan salah satu official broadcaster atau penyiar resmi siaran langsung balap motor MotoGP 2024.

Trans7 sering menayangkan siaran langsung MotoGP 2024 di akhir pekan, sehingga banyak masyarakat yang mencari jadwal jam tayang dan link live streaming untuk nonton siaran langsung.

Terbaru, MotoGP 2024 baru saja digelar di akan digelar di Circuit of the Americas, Texas, Amerika Serikat dan juga akan disiarkan secara langsung oleh Trans7.

Baca Juga: Klasemen MotoGP 2024, Ini Jam Tayang Siaran Langsung MotoGP Portugal Malam Ini di Trans7 dan Link Live

Oleh sebab itu, simak jadwal MotoGP Amerika 2024 lengkap dengan jam tayang di Trans7 beserta klasemen sementara hingga hari ini, berikut ini.

Klasemen Sementara MotoGP 2024

Pembalap Prima Pramac Racing - Ducati, Jorge Martin saat ini memimpin klasemen sementara dengan 60 poin.

Sebelumnya ia finish pertama saat balapan di Sirkuit Inetrnasional Algarve, Portugal, disusul oleh Enea Bastianini di posisi kedua.

Namun posisi kedua klasemen sementara MotoGP 2024 hari ini ditempati oleh pembalap Red Bull KTM Factory Racing, Brad Binder, dengan 42 poin.

Baca Juga: Link DANA Kaget Hari Ini Sabtu 6 April 2024 dan Cara Klaim Rp 5 Juta di APK Penghasil Saldo DANA Tercepat

Bastianini berada di posisi ke-3 dengan 29 poin, disusul oleh Pecco Bagnaia dengan 37 poin di urutan ke-4.

Berikut 10 besar pembalap teratas di klasemen sementara MotoGP 2024 hingga hari ini, sebelum seri Amerika digelar:

1. Jorge Martin - Prima Pramac Racing - Ducati - 60 poin

2. Brad Binder - Red Bull KTM Factory Racing - KTM - 42 poin

3. Enea Bastianini - Ducati Lenovo Team - Ducati - 39 poin

4. Pecco Bagnaia - Ducati Lenovo Team - Ducati - 37 poin

5. Pedro Acosta - Red Bull GASGAS Tech 3 - KTM - 28 poin

6. Marc Marquez - Gresini Racing - Ducati - 27 poin

Baca Juga: UMKM Daftarkan NIK KTP ke Aplikasi Ini agar Dapat BLT 3 Juta Non BPUM BRI April 2024, Bukan eform.bri.co.id

7. Aleix Espargaro - Aprilia Racing - Aprilia - 25 poin

8. Maverick Vinales - Aprilia Racing - Aprilia - 19 poin

9. Jack Miller - Red Bull KTM Factory Racing - KTM - 16 poin

10. Fabio Quartararo - Monster Energy Yamaha - Yamaha - 15 poin

Jadwal MotoGP Amerika 2024 Trans7

Sesuai jadwal, hari ini, Minggu, 7 April 2024, Trans7 tidak akan menayangkan siaran langsung MotoGP Amerika 2024.

MotoGP Amerika 2024 baru akan digelar pada pekan depan, Jumat-Senin, 12-15 April 2024.

Adapun sesi Sprint Race MotoGP Amerika 2024 akan dimulai pada Minggu, 14 April 2024 pukul 03:00 WIB.

Baca Juga: Selamat UMKM Tulis Nama ke Sini Bisa Dapat BLT 600 Ribu April 2024 Tanpa Cek NIK KTP di Eform BPUM BRI BNI

Sedangkan jam tayang siaran langsung live race atau balapan utama MotoGP Amerika 2024 akan dimulai pada Senin, 15 April 2024 pukul 02:00 WIB dan tayang pada jam yang sama di Trans7.

MotoGP Amerika 2024 Trans7

- jadwal: Jumat-Senin, 12-15 April 2024

- lokasi: Sirkuit Amerika, Texas, Amerika Serikat

- jam tayang Sprint Race: Minggu, 14 April 2024 pukul 02:00 WIB

- jam tayang live race: Senin, 15 April 2024 pukul 02:00 WIB

- siaran langsung: Trans7

Baca Juga: SELAMAT Pekerja Bisa Dapat BLT Rp 750 Ribu April 2024 Bukan BSU BPJS Ketenagakerjaan, Cek Namamu KE SINI

Perlu diketahui bahwa jadwal MotoGP Amerika 2024 di Trans7 dan jam tayang Sprint Race dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya sesuai kebijakan penyelenggara.

Itulah jadwal MotoGP Amerika 2024 Trans7 lengkap dengan jam tayang Sprint Race beserta klasemen sementara hingga hari ini, Minggu, 7 April 2024.***

Editor: Iman Fakhrudin

Tags

Terkini

Terpopuler