Uang PIP Rp1,8 Juta Cair April Khusus Siswa Ini, Cek Penerima dan Cairkan Bantuan di Rekening BRI BNI BSI

- 27 April 2024, 09:45 WIB
 Ilustrasi- Uang PIP Rp1,8 juta sudah cair pada bulan April khusus siswa ini, cek rekening dan cairkan bantuan di rekening BRI, BNI, atau BSI.
Ilustrasi- Uang PIP Rp1,8 juta sudah cair pada bulan April khusus siswa ini, cek rekening dan cairkan bantuan di rekening BRI, BNI, atau BSI. /Pixabay / Muhammad Trilaksono

BERITA DIY - Informasi uang PIP Rp1,8 juta sudah cair pada bulan April khusus siswa ini, cek penerima dan cairkan bantuan di rekening BRI, BNI, atau BSI.

Kabar gembira bagi siswa yang sudah menerima pencairan uang PIP pada bulan April 2024.

Silahkan cek penerima dan cairkan bantuan uang PIP di rekening BRI, BNI, dan BSI khusus siswa ini.

Bantuan PIP 2024 akan diberikan kepada 18,6 juta siswa dari jenjang SD, SMP, SMA, hingga SMK.

Tentunya dengan jumlah yang cukup fantastis, yakni hingga Rp1,8 juta per tahunnya untuk setiap siswa sekolah.

Baca Juga: Bantuan PIP Cair Hari Ini, Cek Nama Siswa SD - SMA Penerima Uang Rp1,8 Juta Lewat HP di pip.kemdikbud.go.id

Seperti yang telah diketahui bahwa bantuan uang tunai PIP, disalurkan secara bertahap hingga penghujung tahun mendatang.

Jadi apakah kalian sudah menerima pencairan uang bantuan PIP pada bulan April 2024 ini?

Untuk mengetahui hal tersebut, silahkan kunjungi laman pip.kemdikbud.go.id dengan input NIK dan NISN.

Jika sudah menerima SK Pemberian 2024, artinya uang PIP akan ditransfer dalam waktu dekat.

Tetapi jika sudah ada status "Dana Sudah Masuk", siswa bisa cek rekening dan langsung ambil bantuan PIP tersebut.

Baca Juga: Penyebab PIP Kemdikbud 2024 Rp 1,8 Juta Belum Cair, Isi Nama ke Sini jika Tak terdaftar di pip.kemdikbud.go.id

Perlu diketahui bahwa tidak semua siswa sekolah akan menerima pencairan PIP sebesar Rp1,8 juta di rekening.

Melainkan hanya siswa yang duduk dibangku SMA dan SMK yang telah memenuhi persyaratan sebagai penerima PIP.

Sedangkan untuk siswa jenjang lainnya, akan menerima transferan bantuan PIP dengan rincian berikut.

- Siswa SD: Rp225 ribu - Rp450 ribu

- Siswa SMP: Rp375 ribu - Rp750 ribu

- Siswa SMA SMK: s/d Rp1,8 juta

Nah, bagi siswa yang belum menerima transferan PIP 2024 pada bulan April ini juga tidak perlu khawatir.

Baca Juga: CEK Rekening! BLT PIP Kemdikbud April Sudah Cair di BRI, BNI, dan BSI, Cairkan Uang Rp 1,8 Juta Sekarang

Karena bantuan PIP 2024 akan kembali disalurkan sesuai dengan jadwal berikut ini:

- Tahap 1: Januari, Februari, Maret, April

- Tahap 2: Mei, Juni, Juli, Agustus, September

- Tahap 3: Oktober, November, Desember

Sebelum itu pastikan bahwa siswa sekolah memenuhi syarat sebagai penerima bantuan PIP Kemdikbud tahun 2024.

Syarat Penerima PIP 2024

1. Siswa dari keluarga kurang mampu 

2. Siswa masuk dalam pertimbangan khusus berikut:

- Siswa dari keluarga penerima PKH

- Siswa dari keluarga penerima KKS

- Siswa yatim piatu

- Siswa terkena bencana

- Siswa drop out yang diharapkan kembali sekolah

- Siswa dengan gangguan fisik

- Siswa dari orang tua yang terkena PHK

- Siswa memiliki 3 saudara atau lebih

- Siswa dari orang tua berpenghasilan di bawah Rp5 juta

Baca Juga: Input NIK NISN di pip.kemdikbud.go.id Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2024 Cair Hari Ini BRI BNI

Itulah info uang PIP Rp1,8 juta sudah cair pada bulan April khusus siswa ini, cek penerima dan cairkan bantuan di rekening BRI, BNI, atau BSI.***

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah