Dana PIP Kemdikbud 2023 Desember Cair ke Rekening BRI BNI Siswa KIP, Cek NIK NISN untuk Lihat Daftar Penerima

- 23 Desember 2023, 13:10 WIB
Dana PIP Kemdikbud 2023 Desember cair ke rekening BRI BNI siswa KIP, cek NIK NISN untuk lihat daftar penerima.
Dana PIP Kemdikbud 2023 Desember cair ke rekening BRI BNI siswa KIP, cek NIK NISN untuk lihat daftar penerima. /BERITA DIY/Rina Sari

BERITA DIY - Dana PIP Kemdikbud 2023 Desember cair ke rekening BRI BNI siswa KIP, cek NIK NISN untuk lihat daftar penerima.

Penyaluran dana PIP Kemdikbud 2023 Desember segera berakhir di tanggal 31 Desember 2023 mendatang.

Uang bantuan PIP Kemdikbud 2023 nantinya akan cair langsung ke rekening BRI BNI milik siswa KIP yang terdaftar sebagai penerima.

Karenanya orang tua atau siswa bisa segera cek NIK NISN di pip.kemdikbud.go.id untuk memastikan apakah termasuk daftar penerima PIP Kemdikbud 2023 atau bukan.

Baca Juga: Selamat BLT Rp 500 Ribu Bisa Cair 4 Kali ke Anak Sekolah yang Tak Terdaftar PIP Kemdikbud 2023, Daftar KE SINI

Pasalnya dana PIP Kemdikbud 2023 yang tak dicairkan sampai jadwal pencairan berakhir akan dikembalikan ke kas negara.

Siswa pun tak akan mendapatkan bantuan PIP Kemdikbud 2023 jika tak segera mencairkan dana BLT yang diterima tersebut.

Nominal Bantuan PIP Kemdikbud 2023

Pemerintah menyalurkan PIP Kemdikbud 2023 sebagai upaya pemerataan pendidikan dan mencegah siswa dari kemungkinan putus sekolah.

Bantuan PIP Kemdikbud 2023 disalurkan satu tahun sekali dalam bentuk uang tunai.

Baca Juga: Penyebab PIP Tidak Cair hingga Hari Ini Desember 2023, Cek Update Penerima BLT 1 Juta Lewat HP di Link Resmi

Rincian nominalnya adalah sebagai berikut:

Siswa SD/SDLB/Program Paket A

- Rp 225.000 untuk kelas VI semester genap.
- Rp 450.000 untuk kelas I, II, III, IV, dan V semester genap.

Siswa SMP/SMPLB/Program Paket B

- Rp 375.000 untuk kelas IX semester genap.
- Rp 750.000 untuk kelas VII dan VIII semester genap.

Siswa SMA/SMK/SMALB/Program Paket C

- Rp 500.000 untuk kelas XII semester genap.
- Rp 1.000.000 untuk kelas X dan XI semester genap.

Baca Juga: Cek Daftar Penerima PIP Kemdikbud 2023 Desember Login pip.kemdikbud.go.id Pakai NIK NISN

Pencairan Dana PIP Kemdikbud 2023

Siswa SD dan SMP yang menerima bantuan PIP Kemdikbud 2023 bisa mencairkan uang BLT melalui bank BRI.

Sementara untuk siswa SMA atau SMK pencairan PIP Kemdikbud 2023 dilayani di bank BNI.

Namun untuk mencairkan dana PIP Kemdikbud 2023, penerima wajib aktivasi rekening dan memiliki buku tabungan SimPel (Simpanan Pelajar).

Nantinya dana PIP Kemdikbud 2023 akan disalurkan langsung ke rekening masing-masing penerima yang sudah teraktivasi.

Baca Juga: UANG PIP Kemdikbud 2023 Rp 1 Juta Harus Dikembalikan ke Kas Negara jika Lakukan Ini, Cepat Cek 2 Nomor ke Sini

Cara Cek Daftar Penerima PIP Kemdikbud 2023

1. Buka laman Sipintar atau login pip.kemdikbud.go.id lewat HP

2. Masukkan NIK dan NISN di kolom yang tersedia

3. Tulis jumlah perhitungan yang muncul di layar

4. Klik cari penerima PIP

5. Kemudian akan muncul status apakah data siswa masuk penerima PIP Kemdikbud 2023 dan apakah bantuan sudah disalurkan atau belum

Demikian informasi dana PIP Kemdikbud 2023 Desember cair ke rekening BRI BNI siswa KIP, cek NIK NISN untuk lihat daftar penerima.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah