Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 Halaman 120 Jenis Usaha Ibu Made Yuliani, Berwirausaha dengan Bunga Kering

- 15 November 2023, 14:40 WIB
Ilustrasi - Kunci jawaban Tema 5 kelas 6 SD halaman 120 jenis usaha Ibu Made Yuliani, berwirausaha dengan bahan bunga kering jadi aneka produk pewangi.
Ilustrasi - Kunci jawaban Tema 5 kelas 6 SD halaman 120 jenis usaha Ibu Made Yuliani, berwirausaha dengan bahan bunga kering jadi aneka produk pewangi. /Unsplash/Green Chameleon

1. Apa jenis usaha yang dilakukan Ibu Made Yuliani?

Jawaban: Ibu Made Yuliani memiliki usaha berupa berbagai jenis produk pewangi.

2. Apa bahan yang digunakan Bu Made untuk menjalankan usahanya?

Jawaban: Berabagi produk pewangi yang diproduksi oleh Ibu Made Yuliani terbuat dari bahan berupa berbagai jenis bunga kering, buah dan tananam.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 Halaman 105 Berapakah Banyaknya Sisi Bola Apakah Memiliki Rusuk Titik Sudut?

3. Apa manfaat usaha tersebut bagi masyarakat dan lingkungan?

Jawaban: usaha tersebut pertama akan bermanfaat bagi Ibu Made Yuliani sebab dapat menjadi salah satu kegiatan yang memiliki jual, sehingga dapat membantu perekenomian Ibu Made Yuliani.

Lalu dengan memanfaatkan bunga-bunga yang kering, lingkungan akan tampak bersih dan rapi karena tidak ada bunga-bungan kering yang jatuh berceceran.

Selain itu ketika usaha yang dimiliki Ibu Made Yuliani semakin besar, maka akan tercipta lapangan kerja bagi masyarakat sekitar. Sebab dalam proses produksinya pasti membutuhkan banyak pekerja.

Jika masyarakat banyak yang menggunakan pewangi, baik itu berupa sabun alami, pelembab tubuh, dan pewangi ruangan dari bahan organik maka tidak akan mencemari lingkungan.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah