Cara Daftar Ulang PPDB Jabar 2023 Jenjang SMA Mulai Hari Ini, Cek Dokumen dan Syaratnya

- 11 Juli 2023, 09:00 WIB
Cara daftar ulang PPDB Jabar 2023 jenjang SMA mulai hari ini, cek dokumen syarat pendaftaran dan kapan mulai MPLS.
Cara daftar ulang PPDB Jabar 2023 jenjang SMA mulai hari ini, cek dokumen syarat pendaftaran dan kapan mulai MPLS. /Tangkap layar ppdb.jabarprov.go.id

2. Kemudian pilih wilayah tujuan PPDB Jabar

3. Selanjutnya pilih Cabang Dinas Pendidikan (Cadisdik).

4. Kemudian klik 'Buka Laman Cadisdik'

4. Berikutnya klik 'Info Sekolah' di bagian bawah.

Baca Juga: Cara Cek dan Link Pengumuman Tahap 2 PPDB DKI Jakarta 2023 SMP-SMA Jam Berapa Hasil Seleksi Diumumkan Hari Ini

Dokumen Persyaratan Daftar Ulang PPDB Jabar Tahap 2

- Cetak/print out dari laman PPDB saat pendaftaran online

- Cetak/print out dari laman PPDB setelah pengumuman

- Fotokopi seluruh dokumen persyaratan yang ditentukan oleh satuan pendidikan yang bersangkutan

- Dokumen persyaratan asli:

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah