Sholat Idul Fitri Berapa Kali Takbir? Begini Penjelasannya, Tersaji Pula Doa Setelah Sholat Ied

- 1 Mei 2022, 18:30 WIB
Ini dia info sholat Idul Fitri berapa kali takbir dan penjelasan lengkapnya dengan doa setelah sholat Ied, Arab, latin, Indonesia.
Ini dia info sholat Idul Fitri berapa kali takbir dan penjelasan lengkapnya dengan doa setelah sholat Ied, Arab, latin, Indonesia. /PIXABAY/Mirza-Waqar-Ahmad

Shubhanallah Wal Hamdulillah Wa Laa Ilaaha Illallah Wallahu Akbar.

Baca Juga: Hukum, Tata Cara, dan Doa yang Dibaca Ketika Melakukan Ziarah Kubur Saat Lebaran Idul Fitri

Kemudian, pada rakaat kedua, takbiratul ihram dilakukan sebanyak 5 kali dengan bacaan yang sama seperti pada rakaat pertama.

Secara lebih lengkap, berikut urutan pelaksanaan sholat Ied pada saat Idul Fitri:

1. Bersuci dengan wudhu atau mandi besar untuk yang memiliki hadats besar

2. Membaca niat

3. Membaca takbiratul ihram

4. Takbir pada rakaat pertama dilakukan sebanyak 7 kali. Setiap takbir, disela dengan bacaan dzikir: "Shubhanallah wal hamdu lillah wa laa ilaaha illallah wallahu akbar".

5. Pada takbir ke-7, setelah bacaan dzikir, lanjutkan dengan membaca Surat Al-Fatihah dan surat lainnya sebagaimana shalat biasa.

6. Melanjutkan dengan rukun lainnya, yakni ruku', i'tidal, sujud, dan seterusnya hingga memasuki rakaat kedua.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah