Contoh Soal UAS IPA SMP Kelas 7 Semester 2 Materi Tata Surya Pilihan Ganda dan Pembahasan Kunci Jawaban

- 20 April 2022, 08:10 WIB
Ilustrasi - Contoh soal UAS IPA SMP kelas 7 semester 2 Kurikulum 2013 materi Tata Surya pilihan ganda, lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasan.
Ilustrasi - Contoh soal UAS IPA SMP kelas 7 semester 2 Kurikulum 2013 materi Tata Surya pilihan ganda, lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasan. /PEXELS/Photo by RODNAE Productions

Baca Juga: Contoh Soal UAS Seni Budaya Kelas 7 SMP dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda: Teknik Bernyanyi dan Lagu Daerah

Jawaban: A
Bulan merupakan satelit alami Bumi. Bulan akan selalu berevolusi mengelilingi Bumi.

7. Planet bumi mempunyai periode rotasi ...

a. 23,9 jam
b. 365 hari
c. 6.4 hari
d. 88 hari

Jawaban: A
Periode rotasi merupakan waktu yang dibutuhkan bumi untuk satu kali berputar pada sumbunya. Waktu rotasi Bumi sebesar 23,9 jam. Sementara periode revolusi Bumi adalah 365 hari.

8. Yang temasuk anggota planet dalam adalah...

a. Bumi, Mars dan Yupiter
b. Yupiter, Saturnus dan Neptunus
c. Merkurius, Venus, dan Yupiter
d. Merkurius, Venus, dan Bumi

Baca Juga: Kunci Jawaban Contoh Soal PTS UTS IPA Kelas 8 SMP Semester Genap Beserta Pembahasan Pilihan Ganda dan Uraian

Jawaban: D
Planet dalam merupakan planet yang letaknya dekat dengan matahari (Merkurius, Venus, Bumi, Mars). Planet luar merupakan letaknya jauh dengan matahari ( Yupiter, Saturnus, Uranus dan Neptunus).

9. Perbedaan bumi dari seluruh planet anggota tata surya adalah...

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x