Link Pengecekan Penerima PIP Kemdikbud Siswa SD SMP SMA Terbaru 2023 Benarkah Ini? Cek Selengkapnya

8 Maret 2023, 19:00 WIB
Apa benar ada link terbaru cek penerima siswa PIP Kemdibud 2023? /Tangkap layar pip.kemdikbud.go.id

BERITA DIY - Apa benar link pengecekan siswa SD SMP SMA penerima PIP Kemdikbud 2023 yang terbaru ada? Simak informasi selengkapnya di artikel ini.

Sampai sekarang, masih banyak siswa yang mencari tahu bagaimana cara dapat PIP Kemdikbud 2023 dan cara cek penerima PIP Kemdikbud 2023.

Wajar saja, masih ada siswa dari tingkat SD, SMP, hingga SMA dan sederajat yang membutuhkan dana bantuan dari pemerintah.

 

Sementara, program penyaluran PIP Kemdikbud sendiri merupakan program penyaluran bantuan yang dikhususkan untuk para siswa.

Baca Juga: Cara Daftar PIP Kemdikbud Bukan Online: Cek Penerima di pip.kemdikbud.go.id, Kapan PIP Kemdikbud 2023 Cair?

Ada bantuan hingga Rp1 juta untuk para siswa SD SMP SMA dalam program PIP Kemdikbud ini yang bisa diakses.

 

Siswa yang ingin menjadi penerima PIP Kemdikbud harus terdaftar dalamn data penerima PIP Kemdikbud dan harus memiliki KIP.

Untuk bisa memiliki KIP, siswa harus mendaftarkan diri melalui operator sekolah masing-masing, di mana nantinya pihak sekolah akan mengubah status di Dapodik.

Status siswa yang ingin menjadi penerima PIP Kemdikbud 2023 di Dapodik akan diubah jadi siswa miskin atau siswa penerima bantuan.

 

Baca Juga: LOGIN pip.kemdikbud.go.id! Begini Cara Cek Data Penerima PIP Kemdikbud 2023 Lewat HP, Anak SMA Dapat Rp1 Juta

Nantinya, status yang berhasil diubah akan diverifikasi langsung oleh Kemdikbud dan siswa yang berhasil akan langsung mendapatkan KIP.

Sekali siswa menerima KIP, maka siswa berhak menjadi penerima PIP Kemdikbud yang nilainya menyentuh Rp1 juta per siswa per tahun.

 

Rincian jumlah PIP Kemdikbud yang bisa diterima oleh siswa antara lain:

- Siswa SD sederajat, sebesar Rp450 ribu

- Siswa SMP sederajat, sebesar Rp750 ribu

- Siswa SMA sederajat, sebesar Rp1 juta

Baca Juga: Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 di pip.kemdikbud.go.id, Ini Syarat Penerima PIP Kemdikbud

Sebenarnya, selain harus memiliki KIP, siswa juga bisa mengganti KIP dengan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) atau SKTM.

Nantinya, dokumen bukti siswa merupakan siswa miskin harus diajukan ke Kemdikbud melalui operator sekolah atau Dapodik.

Siswa yang ingin mengajukan diri mendapatkan KIP, KKS, atau SKTM agar jadi penerima PIP harus memenuhi syarat-syarat berikut:

- Nama siswa

- Kelas siswa

- NISN (Nomor Induk Siswa Nasional)

 

Baca Juga: Login pip.kemdikbud.go.id Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023, Ini Penyebab Gagal Cair Kembali Rp 1 Juta

- Tanggal lahir siswa

- Nama ibu kandung siswa

- NIK (Nomor Induk Kependudukan) siswa

- Jenis pekerjaan orant tua siswa

- Penghasilan orang tua siswa

 

Baca Juga: Cara Cek Siswa SD, SMP, SMA Penerima Uang BLT Rp2 Juta Bukan PIP Kemdikbud 2023, Cair Jelang Ramadhan 2023

Ketika siswa sah menjadi penerima PIP Kemdikbud, maka nantinya siswa harus melakukan aktivasi rekening SIMPEL di BNI, BRI, atau BSI.

Untuk siswa SD dan SMP bisa melakukan aktivasi rekening di BRI. Sementara siswa SMA bisa melakukan di BNI.

 

Khusus bagi siswa SD SMP SMA yang berdomisili di wilayah Aceh, bisa melakukan aktivasi rekening di BSI.

Tidak ada link terbaru pengecekan penerima PIP Kemdikbud, karena link lama yang dibuat oleh Kemdikbud masih berlaku.

Baca Juga: Cek Online Penerima PIP 2023 Lewat HP Login SIPINTAR, Rp500 Ribu per Siswa Cair Jika Penuhi Syarat Ini

Para siswa yang sudah mengajukan diri jadi penerima PIP Kemdikbud bisa cek status validasi mereka secara berkala lewat link pip.kemdikbud.go.id.

Adapun tata cara cek penerima PIP Kemdikbud 2023 dapat disimak di bawah ini:

1. Buka link pip.kemdikbud.go.id

2. Tidak perlu login, langsung masukkan NISN dan NIK di kolom Cari Penerima PIP

 

3. Masukkan hasil perhitungan

4. Klik Cari Penerima PIP

Baca Juga: Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 dan Aktivasi Rekening SimPel BRI BNI Agar Uang Siswa KIP Cair Rp 1 Juta

Perlu dicatat, sampai sekarang pihak Kemdikbud masih belum mengumumkan kapan PIP Kemdikbud 2023 akan cair.

 

Tunggu saja pengumuman lebih lanjut melalui portal informasi resmi Kemdikbud di Instagram atau website kemdikbud.go.id.

Demikian informasi apa benar link terbaru cek penerima PIP Kemdikbud 2023 ada di artikel ini.***

Editor: Muhammad Suria

Tags

Terkini

Terpopuler