Jam One Way dan Ganjil Genap PUNCAK 29 Juni 2024, Jadwal Buka Tutup Arah Atas Dimulai Kapan?

- 29 Juni 2024, 11:07 WIB
Simak jam one way dan ganjil genap di Puncak, Bogor, hari ini, Sabtu, 29 Juni 2024.
Simak jam one way dan ganjil genap di Puncak, Bogor, hari ini, Sabtu, 29 Juni 2024. /Tangkap layar Instagram.com/ @satlantaspolresbogor.tmc

Baca Juga: JADWAL Buka Tutup Puncak Bogor Sabtu 29 Juni 2024: Cek Jam One Way Satu Arah ke Atas Hari Ini

Update Jadwal Buka Tutup 29 Juni 2024

Melansir laman Instagram resmi Satlantas Polres Bogor TMC hari ini, Sabtu, 29 Juni 2024 buka tutup arah atas diberlakukan mulai jam 07.40 WIB.

Kebijakan one way ke Puncak tersebut masih berlaku pada jam 08.11 WIB. Ketika satu arah diberlakukan maka gage tidak akan berlaku.

Sampai pukul 09.00 WIB kondisi masih macet cukup parah dan panjang dari arah Jakarta ke Cianjur.

Bagi masyakarat yang akan menuju ke Jakarta, prakiraan jalur kembali normal yaitu sekitar pukul 12.00 WIB.

Baca Juga: Jadwal Buka Tutup Jalur Puncak Hari Sabtu 29 Juni 2024 Jam Berapa Ganjil Genap, One Way Satu Arah Dimulai

Informasi lebih update akan disampaikan pihak Satlantas Polres Bogor melalui laman Instagram resminya @satlantaspolresbogor.tmc.

Itulah jam one way dan ganjil genap Puncak hari ini, Sabtu, 29 Juni 2024 lengkap dengan jadwal buka tutup arah atas.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah