Jadwal Libur Bank saat Isra Miraj & Imlek 2024, Cek Jadwal Operasional Bank BRI BNI Mandiri BCA

- 7 Februari 2024, 11:10 WIB
Foto Kantor Cabang BRI Purwokerto. Jadwal libur bank saat Isra Miraj dan Imlek 2024, cek jadwal operasional bank BRI BNI Mandiri BCA di sini.
Foto Kantor Cabang BRI Purwokerto. Jadwal libur bank saat Isra Miraj dan Imlek 2024, cek jadwal operasional bank BRI BNI Mandiri BCA di sini. /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

Baca Juga: Contoh Pengumuman Libur Pemilu 2024 Tanggal 14 Februari 2024 untuk Perusahaan, Kantor, Bank, Pabrik

Anda yang memiliki keperluan ke bank bisa cek jadwal operasional bank BRI, BNI, Mandiri selama libur Isra Miraj dan Imlek 2024 di bawah.

Jadwal Operasional Bank BRI, BNI, Mandiri, BCA saat Libur Isra Miraj & Imlek 2024

1. Jadwal Operasional Bank BNI

Pada tanggal 8-9 Februari 2024 sejumlah kantor cabang BNI memberlakukan sistem operasional terbatas, yakni setoran pembayaran BBM Pertamina. Jam operasional mulai 10.00 - 12.00 waktu setempat.

Adapun di tanggal 10 Februari 2024 seluruh kantor cabang BNI libur dan tidak membuka layanan operasional apapun.

Bank BNI akan membuka kembali operasional normal mulai tanggal 12 Februari 2024 pukul 08.00 - 15.00 waktu setempat.

Baca Juga: Link Download Surat Edaran Pengumuman Libur Pemilu 2024 untuk Pekerja dan Buruh Ada Libur Berapa Hari?

2. Jadwal Operasional Bank Mandiri

Pada tanggal 8-9 Februari 2024 bank Mandiri menutup seluruh layanan di kantor cabang sesuai SKB 3 Menteri.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x