Rayakan Hari Kopi Favorit di Kemeriahan 12.12 ShopeePay

- 3 Desember 2020, 14:43 WIB
Nikmati beragam promo harga kopi murah hanya Rp1 di berbagai merchant menggunakan voucher ShopeePay senilai 12 M.
Nikmati beragam promo harga kopi murah hanya Rp1 di berbagai merchant menggunakan voucher ShopeePay senilai 12 M. /ShopeePay
  1. Anomali Coffee

Anomali Cofee
Anomali Cofee Sumber: @anomalicoffee

Kedai kopi yang satu ini sudah sejak lama menjadi tempat tongkrongan generasi milenial dan juga cocok untuk keluarga. Anomali Coffee dikenal karena aroma dan rasa kopi yang khas Indonesia seperti misinya untuk mempromosikan dan mengedukasi masyarakat mengenai kopi nusantara. Selain menjual kopi, Anomali Coffee juga menyediakan makanan lezat seperti Handmade Potato Donuts dan Kaya Toast dengan Soft-boiled Eggs.

Bagi yang ingin menikmati sarapan ataupun brunch, Anomali Coffee adalah tempat yang tepat untuk dikunjungi. Agar lebih aman, andalkan transaksi cashless dan contactless di gerai Anomali Coffee dengan ShopeePay.

Baca Juga: Tutup Rangkaian 11.11, ShopeePay Day Kembali dengan Beragam Kejutan Spesial

Itulah lima kedai kopi yang dapat menjadi pilihan sembari menikmati promo menarik ShopeePay Semua Rp1. Jika ingin mengetahui informasi lebih lanjut mengenai kampanye ShopeePay Semua Rp1, silakan kunjungi tautan ini.

Dengan menu yang unik, kopi berkualitas, dan harga yang terjangkau, saatnya kita dukung penggiat kopi lokal agar semakin berkembang. Selama pandemi Covid-19, kedai-kedai kopi tersebut telah menerapkan protokol kesehatan dan menghadirkan opsi pembayaran digital ShopeePay. Selamat ngopi!***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x