Tabel KUR BRI 2024 Pinjaman 100 Juta, Simak Syarat dan Tata Cara Pengajuan Online DI SINI

- 13 Juni 2024, 16:32 WIB
Ilustrasi - Tabel KUR BRI 2024 pinjaman Rp 100 juta lengkap dengan persyaratan serta tata cara pengajuan.
Ilustrasi - Tabel KUR BRI 2024 pinjaman Rp 100 juta lengkap dengan persyaratan serta tata cara pengajuan. /BeritaDIY/HO/Bank BRI Unit Kasihan Bantul DIY

Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut : 

  • Langkah pertama yang harus dilakukan adalah buka laman resmi KUR BRI yakni di kur.bri.co.id. Laman ini bisa diakses melalui handphone masing-masing calon debitur. 
  • Jika sudah masuk tampilan website, maka pilih opsi “Ajukan Pinjaman” 
  • Langkah selanjutnya adalah, para nasabah yang belum memiliki akun, maka diusahakan untuk mendaftar terlebih dahulu. 
  • Jika para nasabah sudah memiliki akun, maka dapat langsung login. 
  • Klik opsi “Ajukan Pinjaman KUR” 
  • Langkah selanjutnya adalah, para nasabah diminta untuk membaca dan memahami syarat dan ketentuan. Jika sudah, maka centang opsi “Saya adalah nasabah BRI”. Setelah itu klik centang “Setuju dan Ajukan Pinjaman”. 
  • Isikan data diri serta lengkapi persyaratan yang dibutuhkan. 
  • Ikuti instruksi yang ada di web tersebut. 
  • Tunggu hingga pengajuan disetujui. 

Para debitur juga bisa datang langsung ke kantor Bank BRI terdekat untuk mengajukan pinjaman KUR tersebut. 

Baca Juga: Ajukan Pinjaman KUR BRI 2024 Uang Rp50 Juta Langsung Cair Tanpa Jaminan Pakai Syarat Ini

Tabel KUR BRI 2024 Pinjaman Rp 100 Juta 

Adapun tabel pinjaman KUR Rp 100 juta adalah sebagai berikut: 

  • 60 bulan (5 tahun): Rp 1.933.300 per bulan. 
  • 48 bulan (4 tahun): Rp 2.348.600 per bulan. 
  • 36 bulan (3 tahun): Rp 3.042.200 per bulan.
  •  24 bulan (2 tahun): Rp 4.432.100 per bulan. 
  • 18 bulan (1,5 tahun): Rp 5.823.174 per bulan.
  • 12 bulan (1 tahun): Rp 8.606.700 per bulan. 

Demikianlah informasi tentang tabel KUR BRI 2024 pinjaman Rp 100 juta lengkap dengan persyaratan serta cara pengajuannya. *** 

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah